SuaraSumbar.id - Selebgram Rachel Vennya lagi-lagi disorot netizen. Kali ini lantaran Rachel menggunggah foto pakai bikini pamer body goals-nya di depan sebuah kolam renang.
Rachel Vennya memperlihatkan potretnya memakai bikini. Perutnya yang begitu langsing pun terekspos.
Sementara itu, Rachel Vennya menutupi wajahnya karena silau cahaya matahari.
"It’s summer feeling," tulis Rachel Vennya dikutip dari Matamata.com, Kamis (19/5/2022).
Baca Juga: Dikritik karena Dianggap Pamer Baju Branded Anak, Rachel Vennya Bela Diri
Sederet netizen langsung memberikan pujian untuk Rachel Vennya. Hanya saja, ada juga beberapa netizen yang melontarkan kritik dan menilai Rachel Vennya terlalu vulgar.
"Buna cangtip banget," komentar netizen.
"Udah langsing gini jadi makin buka bukaan ya shayy," timpal netizen yang lain.
"Dari berhijab sampai buka hijab, terlalu vulgar. Astaghfirullah semoga Allah memberikan hidayahnya," imbuh lainnya.
"Ko gue kecewa ya ama dia, sorry banget tapi gue kali ini bener bener kecewa banget sih makin terbuka banget," ujar netizen.
Baca Juga: Pamer Body Goals, Nia Ramadhani Pakai Bikini Senang-senang di Pool Party AS
Berita Terkait
-
Rayakan Ultah Chava di Sekolah, Rachel Vennya dan Okin Tahan Tawa saat Diminta Beri Ucapan Pakai Bahasa Inggris
-
Bintangi Film Hutang Nyawa, Rachel Vennya Sampai Stres hingga Nangis Bareng Tasyka Namya
-
Emaknya Tajir Melintir, Xabiru dan Chava Merakyat Nobar Timnas di Pos Satpam
-
Adu Skill Editing Foto Rachel Vennya dan Syahrini Beda Jauh: Ada yang Dituding Bohongi Publik
-
Rachel Vennya Pakai Baju Terbuka Ala The Substance, Netizen Malah Salfok ke Kecantikan Ibunya
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Polda Sumbar Ungkap Hasil Tes Urine AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, Positif Narkoba?
-
Tewas Ditembak AKP Dadang, Kapolri Naikkan Pangkat AKP Ulil Jadi Kompol Anumerta
-
Yuk Cari Info Seputar Suku Bunga KPR di BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Fakta Baru: AKP Dadang Tembaki Rumah Kapolres Solok Selatan Usai Eksekusi Kasat Reskrim, Motifnya Masih Misterius!
-
Spesifikasi VIVO iQOO Z9X