SuaraSumbar.id - Indonesia secara hukum melarang buruh anak, tapi pada praktiknya kesulitan hidup memaksa banyak anak-anak bekerja seperti orang dewasa.
Itu seperti yang dilakoni seorang bocah ini. Saat anak-anak seusianya asyik bermain, dia sudah bekerja sebagai tukang tambal ban.
Video anak tersebut tengah bekerja memperbaiki ban truk viral di TikTok, Rabu (18/5/2022), dan membuat publik terhenyak.
Dalam video yang diunggah akun @Alfaaruperesalfa, tampak seorang anak bercelana pendek warna biru dan kaos kusam mencoba membuka ban truk dari velgnya.
Baca Juga: Warganet Kasihan Lihat Rumah Kakek Ini dari Luar Sangat Kumuh, Tapi Minder Lihat Isi Dalamnya
Bahkan, dia harus mengangkat palu godam yang terbilang berat untuk memisahkan ban dari velg truk tersebut.
Sementara di dekatnya, ada seorang lelaki dewasa yang juga tengah bekerja memperbaiki mobil truk berwarna putih.
Kontan saja video tersebut membuat warganet terkejut dan sedih.
"Biasanya orang yang suka kerja keras gara-gara keadaan, kelak akan sukses," kata @usxxx.
"Gue yang hobi rebahan menangis melihat ini," kata @anaxxx.
"Saat yang lain sibuk bermain, dia malah sibuk menata hidup untuk masa depannya," kata @dandixxx.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!