SuaraSumbar.id - Miyabi mengaku menyesal setelah pensiun dari film bintang dewasa. Pemilik nama asli Maria Ozawa masih merasakan penyesalan sampai saat ini.
Penyesalan Miyabi berkaitan dengan gaji dan uang yang diterimanya dari hasil pekerjaan itu.
"Seharusnya dulu aku menabung," kata Miyabi dalam video vlog di YouTube pribadinya, melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Sabtu (14/5/2022).
Dirinya mengaku telah dinasehati oleh orang-orang terdekatnya soal menabung di waktu muda.
Namun Miyabi tidak menghiraukannya. Ia mengaku ingin menikmati hidup dengan hasil jerih payahnya sendiri.
"Semua bilang hal yang sama (menyuruhku menabung)," katanya.
Miyabi mengaku senang bisa merasakan pengalaman itu, termasuk merasakan penyesalan soal tabungan ini. Dengan demikian dirinya jadi lebih menghargai makna uang.
"Aku senang punya pengalaman seperti itu. Aku sadar pentingnya uang karena aku dulu biasanya menghambur-hamburkannya. Lebih baik memang bersenang-senang di masa muda dan hidup jadi lebih tenang perlahan-lahan," katanya.
Miyabi menjelaskan proses pembayaran sebagai bintang film dewasa. Gaji yang diterima tidak seperi pegawai kantoran. Ia menerima gaji dua kali dalam setahun.
Baca Juga: Fadly Faisal dan Rebecca Klopper Liburan Bareng bak Honeymoon, Tuai Hujatan
Namun Miyabi tidak membeberkan berapa jumlah uang yang dia terima di setiap gajian. Dirinya mengaku bayarannya bisa berbeda-beda tergantung adegan yang dia lakukan dalam sebuah proyek.
Berita Terkait
-
Usai Miyabi, Giliran Johnny Sins si 'Dokter Mahfoudz' Ucapkan Selamat Puasa untuk Warga Indonesia
-
Pensiun dari Industri Film Porno, Ini Bisnis Miyabi Ternyata Cukup Sukses
-
Berlibur ke Bali, Mantan Bintang Film Dewasa Miyabi Ditantang Berpuasa oleh DJ Sacho, Sanggup?
-
Evelin Nada Anjani Ungkap Kepentingan Miyabi dan DJ Shacho ke Bali, Terkait Raffi Ahmad
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
6 Manfaat Konsumsi Kunyit untuk Kesehatan, Anti Radang hingga Jaga Otak!
-
Mendagri Sorot Dampak Serius Banjir Bandang di Sumbar, Ganggu Jalan Nasional hingga Ekonomi Warga
-
Benarkah Duduk Lama Main HP di Toilet Picu Ambeien? Ini Penjelasan Dokter
-
Kapan Bansos BPNT Tahap 1 Tahun 2026 Cair? Ini Nominal dan Cara Mengeceknya via HP
-
Mendagri Sebut Bencana Sumbar Tak Separah Aceh dan Sumut, Tito: Masih Relatif!