SuaraSumbar.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanfaatkan libur Lebaran 1443 Hijriah untuk berkumpul bersama keluarganya, termasuk dengan para cucunya.
Jokowi menikmati liburan di Yogyakarta hingga ke Bali. Sebagai seorang presiden, kebahagiaan keluarga Jokowi tentu tidak lepas dari sorotan publik.
Salah satu orang yang mengomentari keseruan Jokowi bersama keluarganya itu adalah mantan menteri pemuda dan olahraga era Presiden SBY, Roy Suryo.
Lewat akun Twitternya, Roy Suryo menanggapi beberapa momen libur Lebaran Jokowi bersama keluarga yang nampak bahagia. "Alhamdulillah. Tampak bahagia sekali ya?" kata Roy Suryo, dikutip dari Hops.id - jaringan Suara.com, Sabtu (7/5/2022).
Baca Juga: Nikmati Keindahan Pantai Nusa Dua Bali, Jokowi dan Cucu Asyik Main Layangan dan Bola
"Setelah beberapa hari plesiran di Jogja, menginap di Gedung Agung, terbang dengan Pesawat Kepresidenan ke Bali, kini vakansi bersama anak-cucu juga, tentu bermalam di Istana Tampaksiring," sambungnya.
Roy Suryo juga mempertanyakan, apakah kebahagiaan yang Jokowi rasakan dapat dirasakan juga oleh masyarakat Indonesia.
"Apakah rakyat juga menikmati kesenangan liburan ini? AMBYAR," kritik Roy Suryo.
Berita Terkait
-
'Perang Jenderal' Ahmad Luthfi Vs Andika Perkasa: Jokowi Tetap jadi 'King Maker' di Pilkada Jateng?
-
Kunjungi Cucu, Tas Mewah Iriana Jokowi Senilai Rp 100 Juta Jadi Sorotan Netizen: Merakyat Banget
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Kirim Ucapan Selamat untuk Donald Trump dalam Bahasa Inggris, Cuitan Jokowi Terbukti Tak Pakai AI?
-
Akun X Jokowi Masih Punya Tanda Centang Abu-abu, Netizen: Harus Segera Diubah
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kakak-Adik Nia Kurnia Sari Perankan Sahabat di Film Tragedi Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan
-
Harga Cabai Rawit Anjlok di Solok Selatan, Kini Cuma Rp21 Ribu per Kilogram
-
Aditya Gumay Garap Film Nia Kurnia Sari, Kisah Nyata Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Dibunuh
-
SMA 12 Padang Disegel? Klarifikasi Dinas Pendidikan dan Anak Nagari Nanggalo
-
Lalin Sumbar-Riau Lumpuh! Truk Terbalik di Jembatan Tanjung Alai