SuaraSumbar.id - Sejak tanggal 1 hingga 7 April 2022, wilayah Sumatera Barat (Sumbar) diguncang 36 kali gempa. Data itu dinyatakan Badan Meteorologi Klimatologi Geofisika (BMKG) Padang Panjang, Jumat (8/4/2022).
Penyebab puluhan kali gempa bumi itu dipicu aktivitas subduksi lempeng, aktivitas sesar Sumatera dan sesar Mentawai.
Tak hanya itu, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com, BMKG menyebutkan 20 kali gempa bumi berpusat di darat dan 16 lainnya di laut.
Kemudian, kekuatan magnitudo kurang dari 3 sebanyak 19 kali, lebih dari 3 dan kurang dari 5 sebanyak 17 kali. Serta tak ada yang melebihi magnitudo 5.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan dan Sekitarnya Hari Ini, Jumat 8 April 2022
Selanjutnya, frekuensi tertinggi 9 kali terjadi pada 4 dan 7 April. Terendah 2 kali pada 3 April. Untuk kedalaman gempa 34 kali H kurang 60 Km dan 2 kali lebih dari 60 km dan kurang dari 300 km.
Gempa yang cukup kuat terasa pada 4 April, berpusat di Bukittinggi dengan magnitudo 4,5 dan kedalaman 10 km. Dirasakan di beberapa wilayah seperti Agam, Payakumbuh, Padang Panjang, Tanah Datar, Pasaman, Solok, dan Pariaman.
Kemudian pada 5 April masih berpusat di Bukittinggi dengan magnitudo 3, 4 kedalaman 10 km dirasakan di Bukittinggi, Payakumbuh, Agam, Padang Panjang, Tanah Datar, Pasaman, Solok, dan Pariaman.
Berita Terkait
-
Viral Fenomena Alam bak 'Awan Kinton' Jatuh, Begini Penjelasan BMKG
-
Awas Kehujanan! BMKG Prediksi Hujan di Seluruh Jakarta Sabtu Malam
-
Waspada! Sesar Opak Aktif, Ini Daerah di Jogja yang Dilaluinya
-
Intensitas Debu Vulkanik Gunung Lewotobi Masih Tinggi, BMKG: Hujan Tak Beri Dampak
-
Dua Gempa Dahsyat Guncang Kuba, Warga Berhamburan ke Jalan!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Kompolnas Desak Polda Sumbar Ungkap Motif Polisi Tembak Mati Polisi di Polres Solok Selatan
-
Kapolda Sumbar Lepas Jenazah Kasat Reskrim Polres Solok Selatan ke Makassar: Permintaan Ibunya Dimakamkan di Kampung!
-
AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Bakal Dipecat, Kapolda Sumbar: Segera Proses PTDH!
-
Sadis! Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak Jarak Dekat 2 Kali, Kapolda Sumbar: Tidak Manusiawi!
-
Semringah Nelayan di Ranah Minang, Melaut Bebas Cemas Berkat BPJS Ketenagakerjaan