SuaraSumbar.id - Artis Gita Sinaga ternyata nyaris menjadi seorang ateis yang tidak mempercayai Tuhan. Hal itu muncul saat Gita masih duduk di bangku SMA.
Awalnya, Gita membaca sebuah buku berjudul "Sejarah Tuhan" karya Karen Amstrong. Buku itu lantas membuat Gita mempertanyakan Tuhan.
"Aku waktu SMA hampir Ateis karena udah baca buku Sejarah Tuhan, buku filsafat gitu," kata Gita Sinaga, dikutip dari Matamata.com, Selasa (29/3/2022).
Ketika baru membaca buku tersebut 2 bab, Gita Sinaga sempat sesumbar mengatakan Tuhan itu tidak ada.
Baca Juga: Gita Sinaga Blak-blakan Ngaku Hampir Jadi Ateis: Tuhan Itu Ada Enggak Sih?
"Terus pas dibaca, aku bilang sama Mom, 'Kayaknya God itu enggak ada' gitu," sambungnya.
Hingga suatu ketika, Gita Sinaga yang sedang tertimpa masalah berat mulai menyadari adanya keberadaan Tuhan. Momen dramatis itu membuat Gita kembali sadar soal kuasa Tuhan.
"Aku di kamar suka begini 'Tuhan itu ada enggak sih?'. Ini masalah gue berat banget, gua udah enggak bisa menahan ini sendiri. Bisa loh besoknya dibalikin," ujarnya.
Oleh karena itu, Gita Sinaga bisa tegar menjalani beratnya kehidupan karena keberadaan Tuhan.
"Jadi, kalau sampai gue bisa berjalan sampai sekarang, masih bisa ngobrol, masih fine, kalau enggak karena Tuhan mungkin aku udah di RSJ," tuturnya.
Baca Juga: Gita Sinaga Sempat Ragukan Adanya Tuhan, Nyaris Ateis usai Baca Buku Sejarah Tuhan
Menyimak cerita Gita Sinaga, beberapa netizen ikut memberikan komentar dan respons yang beragam.
"Salut buat Gita selalu mengandalkan Tuhan dalam pergumulannya," tulis seorang netizen. "Mantap jangan pernah meninggalkan Tuhan Yesus," balas netizen lain. "Wah gosebump beberapa kali dengan ceritanya," pungkas yang lain.
Berita Terkait
-
Benarkah Nouman Ali Khan Dulu Ateis? Perjalanan Spiritual Dai Internasional Pernah Mimpi Kuburan dan Api
-
Ini Saran Kak Seto agar Anak Tidak Ateis Gara-gara Gadget
-
Ketua IDAI Ungkap Ada Remaja Jadi Ateis karena Kecanduan Gadget, Kak Seto Ungkap Penyebabnya
-
Perjalanan Spiritual Felix Siauw: Pernah Ateis Karena Game, Kembali Percaya Tuhan Saat Belajar Fisika
-
Dukung Prabowo Subianto, Hubungan Gita Sinaga dengan Temannya Merenggang
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!
-
Ramlan Nurmatias Klaim Menangkan Pilkada Bukittinggi 2024: Kita Tunggu Hasil Resmi KPU!
-
PDIP Cetak Hattrick di Pilkada Dharmasraya, Alex Indra Lukman: Ini Bukti Kepercayaan Masyarakat!
-
Dugaan Politik Uang di Pilkada Kota Payakumbuh 2024, Tim Supardi-Tri Venindra Lapor Bawaslu!