SuaraSumbar.id - Wirda Mansur akhirnya mengakui bahwa pendidikan yang ditempuhnya di Universitas Oxford adalah IB (International Baccalaureate). Program tersebut setara dengan tingat SMA di Indonesia.
"IB itu bukan kuliah ya teman-teman. Programnya juga nggak selesai," kata putri Ustaz Yusuf Mansur itu, dikutip dari Matamata.com - jaringan Suara.com, Senin (28/2/2022).
Mengenai statusnya di LinkedIn yang menyebut kuliah di Universitas Oxford, Wirda Mansur mengatakan, keterangan itu bukan dirinya yang menulis.
"(yang buat LinkedIn) salah satu staf. Ada kesalahpahaman kalau gue lulusan Universitas Oxford," kata Wirda Mansur.
Baca Juga: Doddy Sudrajat Kembali Umbar Aib Vanessa Angel, Maia Estianty-Irwan Mussry Seminggu Pisah Rumah
"Padahal dari gue nggak pernah mengklaim itu," imbuhnya menegaskan.
Klarifikasi Wirda Mansur mendapat tanggapan dingin dari warganet. Ada yang menyebut anak ulama itu sebagai sosok yang berhalusinasi.
"Halu banget ya ternyata Wirda Mansur. Dulu ngakunya memang kuliah di Oxford, mencantumkan di LinkedIn bukan ambil IG. Sekarang klarifikasi yang bikin itu stafnya," komentar netizen.
"Bokap sering bandingin aku sama Wirda Mansur. Katanya alim, pinter, blablabla. Hahaha, makan tuh tipu muslihat," sahut netizen lain.
"Wirda Mansur bohongin publik dengan bilang kuliah di Oxford. Padahal ambil summer program demi terlihat 'wah'," timpal netizen lain.
Sebelumnya, Wirda Mansur sempat buka suara soal tempat kuliahnya. "yang bilang katanya gue kuliah di tiga kampus, itu bohong. Karena sebenarnya bukan tiga, tapi empat say haha."
Pertama, ia meyebut Oxord University kemudian pindah ke Raffles University Singapore. Tak menyelesaikan pendidikan di sana, Wirda lanjut ke University of Buckingham dan terakhir di Institut Daarul Qur'an.
Berita Terkait
-
Lika-liku Perjalanan Cinta Sabda Ahessa, dari Pacaran dengan Wulan Guritno Hingga Bertemu Jodoh di Yordania
-
Beda dari Paus Fransiskus, Wirda Mansur Dijemput Mobil Rp1 Miliar saat Jadi Tamu Raja Salman
-
Wirda Mansur Bantah Pacaran dengan Sabda Ahessa, Ngaku Sudah Punya Pangeran
-
Riwayat Pendidikan Wirda Mansur: Pernah Sekolah di Luar Negeri, Kini Dijodohkan dengan Sabda Ahessa
-
Wirda Mansur Dijodoh-jodohkan dengan Sabda Ahessa, Reaksi Ustaz Yusuf Mansur Digunjing
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
48 TPS Pilkada 2024 di Agam Rawan Bencana, Ini Penjelasan Bawaslu
-
Soal Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Ini Desakan Ketua MPR RI
-
Soroti Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kompolnas: Perketat Tes Psikologi Personel Pegang Senjata!
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan