SuaraSumbar.id - Wirda Mansur akhirnya mengakui bahwa pendidikan yang ditempuhnya di Universitas Oxford adalah IB (International Baccalaureate). Program tersebut setara dengan tingat SMA di Indonesia.
"IB itu bukan kuliah ya teman-teman. Programnya juga nggak selesai," kata putri Ustaz Yusuf Mansur itu, dikutip dari Matamata.com - jaringan Suara.com, Senin (28/2/2022).
Mengenai statusnya di LinkedIn yang menyebut kuliah di Universitas Oxford, Wirda Mansur mengatakan, keterangan itu bukan dirinya yang menulis.
"(yang buat LinkedIn) salah satu staf. Ada kesalahpahaman kalau gue lulusan Universitas Oxford," kata Wirda Mansur.
Baca Juga: Doddy Sudrajat Kembali Umbar Aib Vanessa Angel, Maia Estianty-Irwan Mussry Seminggu Pisah Rumah
"Padahal dari gue nggak pernah mengklaim itu," imbuhnya menegaskan.
Klarifikasi Wirda Mansur mendapat tanggapan dingin dari warganet. Ada yang menyebut anak ulama itu sebagai sosok yang berhalusinasi.
"Halu banget ya ternyata Wirda Mansur. Dulu ngakunya memang kuliah di Oxford, mencantumkan di LinkedIn bukan ambil IG. Sekarang klarifikasi yang bikin itu stafnya," komentar netizen.
"Bokap sering bandingin aku sama Wirda Mansur. Katanya alim, pinter, blablabla. Hahaha, makan tuh tipu muslihat," sahut netizen lain.
"Wirda Mansur bohongin publik dengan bilang kuliah di Oxford. Padahal ambil summer program demi terlihat 'wah'," timpal netizen lain.
Sebelumnya, Wirda Mansur sempat buka suara soal tempat kuliahnya. "yang bilang katanya gue kuliah di tiga kampus, itu bohong. Karena sebenarnya bukan tiga, tapi empat say haha."
Pertama, ia meyebut Oxord University kemudian pindah ke Raffles University Singapore. Tak menyelesaikan pendidikan di sana, Wirda lanjut ke University of Buckingham dan terakhir di Institut Daarul Qur'an.
Berita Terkait
-
Lika-liku Perjalanan Cinta Sabda Ahessa, dari Pacaran dengan Wulan Guritno Hingga Bertemu Jodoh di Yordania
-
Beda dari Paus Fransiskus, Wirda Mansur Dijemput Mobil Rp1 Miliar saat Jadi Tamu Raja Salman
-
Wirda Mansur Bantah Pacaran dengan Sabda Ahessa, Ngaku Sudah Punya Pangeran
-
Riwayat Pendidikan Wirda Mansur: Pernah Sekolah di Luar Negeri, Kini Dijodohkan dengan Sabda Ahessa
-
Wirda Mansur Dijodoh-jodohkan dengan Sabda Ahessa, Reaksi Ustaz Yusuf Mansur Digunjing
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Kakak-Adik Nia Kurnia Sari Perankan Sahabat di Film Tragedi Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan
-
Harga Cabai Rawit Anjlok di Solok Selatan, Kini Cuma Rp21 Ribu per Kilogram
-
Aditya Gumay Garap Film Nia Kurnia Sari, Kisah Nyata Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Dibunuh
-
SMA 12 Padang Disegel? Klarifikasi Dinas Pendidikan dan Anak Nagari Nanggalo
-
Lalin Sumbar-Riau Lumpuh! Truk Terbalik di Jembatan Tanjung Alai