Ilustrasi pistol memuntahkan proyektil peluru. [shutterstock]
SuaraSumbar.id - Dua petugas polisi Jerman dilaporkan tewas ditembak saat menggelar patroli rutin pada Senin (31/1/2022) pagi.
Atas insiden tersebut, dua pria diamankan dalam aksi pembunuhan itu. Satu tersangka usia 38 tahun akan dibawa ke pengadilan Kota Kaiserslautern.
Menurut pihak kepolisian Jerman, pria tersebut belum memberikan informasi apa pun mengenai kasus tersebut.
Polisi juga menangkap pria lainnya, yang berusia 32 tahun, dan kini sedang menginvestigasi keterlibatannya dalam aksi kriminal tersebut, kata polisi menambahkan.
Majalah Spiegel melansir bahwa kedua tersangka adalah warga Jerman, dan bahwa salah satu di antaranya merupakan penjual hewan buruan. (Antara/Reuters)
Berita Terkait
-
Polisi Buru Perampok yang Menembak Karyawan BRILink hingga Tewas
-
Kutuk Kelompok Separatis Penembak Mati Serda Miskel, Pangdam XVIII/Kasuari: Kami Kehilangan Satu Putra Asli Papua
-
Perang di Maybart Papua Barat, TPNPB-OPM Klaim Bertanggung Jawab Atas Tewasnya 1 Anggota TNI
-
Sadis! Jurnalis Meksiko Tewas Ditembak Mati Di Kepala
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Laurin Ulrich Bersinar di Bundesliga 2: Makin Dekat Bela Timnas Indonesia?
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Dugaan Korupsi Dana BOS MTSN di Pesisir Selatan Diusut
-
Kabupaten Agam Sumbar Punya 2 Lokasi Energi Panas Bumi
-
5 Pemanis Alternatif Selain Gula yang Aman, Bikin Hidup Lebih Sehat!
-
7 Cara Aman Pengendara Motor Saat Terjebak Banjir, Jangan Asal Gas!
-
Kejati Sumbar Usut Kasus Dugaan Korupsi Dermaga di Mentawai Rp 24,9 Miliar, 20 Orang Sudah Diperiksa