SuaraSumbar.id - Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP), Ali Mochtar Ngabalin, ikut mengomentari anggapan publik yang menyebut pembangunan Ibu Kota Negara menghabiskan banyak anggaran.
Menurut Ngabalin, masyarakat Indonesia tak perlu merasa khawatir. Sebab, negara memiliki banyak uang untuk pembangunan besar tersebut.
“Sumber uang tentu menggunakan APBN, tak mungkin menggunakan yang lain. Indonesia kan punya banyak uang untuk membangun IKN baru,” kata Ngabalin, dikutip dari Hops.id - jaringan Suara.com, Selasa (25/1/2022).
Ngabalin mengatakan, pembangunan strategis seperti Istana Negara tak mungkin dibiayai swasta. “Ada banyak infrastruktur yang harus dibangun dan tidak semua sumber APBN, ada kerja sama pemerintah badan usaha dan lain,” tuturnya.
Baca Juga: Jawab Kritik Soal Biaya Pembangunan IKN, Ngabalin: Negara Kita Punya Banyak Uang
Lagipula, lanjut Ngabalin, sebelum menentukan pemindahan Ibu Kota baru, pemerintah pusat telah melalui kajian dan pertimbangan yang panjang. Sehingga, segala keputusannya pasti telah matang dan terukur.
“Pemerintah sudah melakukan seluruh langkah untuk memutuskan pembangunan IKN, kita dukung saja biar berjalan lancar,” ungkapnya.
Pria yang kerap mengenakan sorban putih itu menjelaskan, IKN merupakan wajah baru Indonesia dengan peradaban maju dan sejahtera. Sebab, semuanya telah dipersiapkan sejak zaman Presiden Soekarno hingga Presiden Jokowi.
“Jadi sejak Presiden Soekarno, baru sekarang wacana Ibu Kota baru ini terwujud. Jokowi meninggalkan legacy melalui pembangunan IKN,” tegasnya.
Sayangnya, kata Ngabalin, banyak pihak yang tak mendukung rencana baik tersebut. Padahal, dalam kondisi sekarang, semua lapisan masyarakat harusnya mau kompak dan memberikan dukungan ke pemerintah.
Baca Juga: Biaya Pemindahan Ibu Kota Negara Disorot, Ngabalin: Indonesia Punya Banyak Uang
“Jangan hanya nyerocos, nyerocos saja. Jadi mohon doa dan dukungannya biar lancar,” kata Ngabalin.
Berita Terkait
-
Anggap Jadi Wapres Cuma untuk Persiapan Pemilu 2029, Rocky Gerung: Fungsi Gibran Itu Apa?
-
IKN Bakal Mangkrak Buntut Prabowo Stop Anggaran Infrastruktur Baru? Rocky: Pukulan Bagi Jokowi
-
Prabowo Lakukan Efisiensi APBN, Sri Mulyani Pangkas Perjalanan Dinas ASN 50%
-
Prabowo Minta Sri Mulyani Pelototi Penggunaan APBN Demi Rakyat
-
Adik Prabowo Sebut APBN Bakal Diguyur Dana Rp500 Triliun, Ini Sumbernya
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
Terkini
-
Dugaan Politik Uang di Pilkada Kota Payakumbuh 2024, Tim Supardi-Tri Venindra Lapor Bawaslu!
-
Mahyeldi-Vasko Menang Telak di Pilgub Sumbar 2024: Tunggu Real Count!
-
Hasil Hitung Cepat, Fadly-Maigus Tumbangkan Petahana di Pilkada Padang 2024: Doakan Kami Istiqomah!
-
Kronologi Teror Penembakan Rumah Dinas Wakil Bupati Solok Selatan, Pengacara: Bukan Senapan Angin!
-
Jalur Lintas Riau-Sumbar Tutup Total Tiga Hari, Ini Penyebabnya