SuaraSumbar.id - Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar), bakal mengiriman 1 ton rendang untuk ribuan warga korban terdampak bencana letusan Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.
Hal itu dinyatakan Kepala Biro Bina Mental dan Kesra Setda Pemprov Sumbar, Syaifullah. Menurutnya, selain rendang pihaknya juga akan mengirimkan bantuan berupa uang.
"Rencana bantuan untuk korban akan dikumpulkan bantuan rendang dengan target diatas 1 ton, selambat-lambatnya dikumpulkan ke BPBD Jumat tanggal 10 Desember 2021," katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com, Rabu (8/12/2021).
Syaifullah mengatakan, pihaknya akan mengirim rendang tersebut ke Lumajang pada Sabtu (11/12/2021) dan langsung dibagikan kepada masyarakat di lokasi pengungsian.
Baca Juga: Bangkai Babi Hutan Mati Mendadak di Agam Diperiksa
Kemudian, juga dilakukan penggalangan sumbangan melalui rekening Sumbar Peduli Sesama dengan sasaran untuk Masyarakat yang terdampak melalui Pemprov Jatim.
Rekening yang pernah dipakai untuk menggalang donasi bagi korban kerusuhan Wamena pada 2019 lalu. Pemprov akan mengumpulkan donasi.
"Kemudian ada juga bantuan dari BAZNAS, besarannya akan diinformasikan kemudian," jelasnya.
Berita Terkait
-
Muncul Awan Panas, Pencarian Korban Letusan Semeru di Curah Kobokan Disetop Sementara
-
Mengenal Lebih Dekat Gadang, Rumah Adat Sumatera Barat
-
Update Data Korban Letusan Gunung Semeru, 35 Korban Tewas, 16 Orang Masih Gelap
-
Dini Hari Tadi Gunung Semeru Masih Erupsi, Warga dan Relawan Tetap Diminta Waspada
-
Dejan / Serena Satu-satunya Wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia 2021?
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
Terkini
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya
-
Waspada Tautan Saldo Gratis Palsu, Ini Daftar 5 Link DANA Kaget Asli 3 Juli 2025!
-
Anak Harimau Sumatera Mati di TMSBK Bukittinggi, Diduga Kelainan Genetik