Lima menit berselang, De Tomas kembali gagal menyamakan kedudukan saat tandukannya mengarah ke tiang gawang.
Pada sisa laga, Espanyol terus menyerang, tetapi skor 1-0 untuk Barcelona bertahan hingga pertandingan selesai.
Susunan Pemain:
Barcelona (4-3-3): Marc Andre ter Stegen; Oscar Migueza (Ronald Araujo 88), Gerard Pique, Eric Garcia, Jordi Alba; Nico Gonzalez (Yusuf Demir 88), Sergio Busquets, Frenkie de Jong; Illias Akhomach (Abdessamad Ezzalzouli 46), Memphis Depay, Pablo Gavira (Phillippe Coutinho 70)
Espanyol (5-4-1): Diego Lopez; Aleix Vidal, Sergi Gomez, David Lopez (Manu Morlanes 56), Leandro Cabrera, Adria Pedrosa; Adrian Embarba (Lei Wu 78), Yangel Herrera (Landry Dimata 78), Sergi Darder (Loren Moron 90), Javier Puado (Nico Ribaudo 56); Raul de Tomas
(ANTARA)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
7 Fakta Pesawat ATR 400 Rute Jogja-Makassar Hilang, Warga Dengar Ledakan hingga Kepulan Asap
-
Viral Warga Padang Jalan Kaki ke Mekkah, Begini Respon Kanwil Kemenhaj Sumbar
-
Kronologi Penemuan Tulang Manusia di Salareh Aia Agam, Polda Sumbar Langsung Evakuasi
-
Polisi Periksa 8 Pelaku Tambang Emas Ilegal di Pasaman Barat, Digerebek di Talamau
-
Bunga Rafflesia Mekar Bersamaan di Agam, Fenomena Langka Awal 2026