SuaraSumbar.id - Agama Bunga Zainal masih menjadi pertanyaan publik. Bunga disebut-sebut pindah agama sejak dinikahi pria keturunan India, Sukhdev Singh.
Hanya saja, Bunga Zainal hingga kini masih bungkam soal keyakinannya. Menurutnya, agama agama adalah urusan privasi.
Baru -baru ini, Bunga Zainal membagikan moment saat mengantarkan kedua anaknya beribadah ke kuil. Menariknya, Bunga justru mengenakan kerudung.
"Anak2 mau ibadah ni bund," tulis Bunga Zainal, dikutip dari Suara.com, Senin (7/11/2021).
Sesampainya di kuil, Bunga membagikan potret kedua anaknya sedang beribadah. Terdengar lantunan musik di dalam kuil tersebut. Bunga juga memperlihatkan anak-anak dan suaminya khusyuk berdoa.
Bunga Zainal menikah dengan Sukhdev Singh di tahun 2014. Beberapa waktu lalu ia mengungkapkan bahwa dirinya sempat tak direstui oleh orangtuanya bahkan pernah dipaksa bercerai.
"Mama kan manajer aku. Aku lagi karier di puncak, jadi Mamaku kayak 'lu di atas karier minta nikah sama orang yang beda agama, beda usia'," ucap Bunga dilansir dari channel YouTube Ngobrol Asix.
"Jadi aku dipisahkanlah nih sama suami aku, aku tinggal sama mamaku," kenang Bunga.
Baca Juga: Cantik Berkerudung, Bunga Zainal Antar Anak Ibadah di Kuil
Berita Terkait
-
Kisah Sedih Bunga Zainal, Menikah Tanpa Restu Dengan Sukhdev Singh Hingga Dipaksa Cerai
-
Melahirkan Anak Pertama, Bunga Zainal Dipaksa Bercerai oleh Orangtua
-
Bunga Zainal Ungkap Lika Liku Pernikahannya, Sempat Coba Dipisahkan dari Sang Suami
-
Baru Terkuak! 5 Fakta Pernikahan Bunga Zainal dan Sukhdev Singh, Tak Direstui Orang Tua
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
CEK FAKTA: Penumpang Rekam Video Jatuhnya Pesawat ATR 42-500, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Pesawat Raksasa Rusia Bawa Bantuan ke Aceh, Benarkah?
-
Rutan Padang Gagalkan Penyelundupan Gawai, Disembunyikan Pengunjung Wanita di Pakaian Dalam
-
Hambatan Logistik Ancam Ekonomi Daerah, Pelindo Teluk Bayur Didesak Revitalisasi Alat Bongkar Muat
-
WEF 2026 Jadi Panggung BRI Dorong Akselerasi Bisnis Fintech Nasional