SuaraSumbar.id - Ratusan pengunjung ditolak masuk ke mal Basko Grandmall di Sumatera Barat, Kamis (7/10/2021).
Penyebab ratusan pengunjung tak bisa masuk Basko Grandmall karena tidak bisa menunjukkan sertifikat vaksin Covid-19.
Pihak manajemen Basko Grandmall menerapkan aturan tentang wajibnya vaksinasi untuk pengunjung, pedagang, serta karyawan di mal, swalayan dan supermarket.
Berdasarkan pantauan Covesia.com di lokasi, ratusan pengunjung harus pasrah karena tidak bisa masuk mal. Salah satunya Rahmi warga Lubuk Alung dan 5 temannya.
Baca Juga: Sumbar Target 2 Emas di Cabang Gulat PON Papua
“Kami jauh-jauh dari Lubuk Alung. Rencananya mau main di Basko, karena tidak ada bukti vaksin kami dilarang masuk,” ujarnya.
Tak hanya Rahmi, banyak juga pengunjung lain yang memohon untuk dapat masuk tapi tetap penjaga keamanan tak mengizinkan. Bahkan ada yang minta tolong untuk membeli an sesuatu kepada pegawai Basko Grandmall.
Menurut manajemen Basko Grandmall aturan ini mulai diterapkan hari ini Kamis (7/10/2021).
“Aturan ini dimulai hari ini ditetapkan, karena baru dapat surat edaran dua hari lalu kami sosialisasikan internal ke penyewa toko,” ungkap General Manajer Basko Grandmall, Roby Wiryawan kepada covesia.com--jaringan Suara.com saat ditemui di Basko Grandmall, Kamis (7/10/2021).
Lebih lanjut Roby mengatakan bahwa banyak pengunjung yang belum Fau sehingga mereka terpaksa tidak bisa masuk.
Baca Juga: Kota Padang Masih PPKM Level 4, Anggota DPRD Sumbar: Ini Mengancam Perekonomian Kita
Walaupun ini masih hari pertama dirinya tetap tak mengizinkan pengunjung masuk karena sesuai aturan pemerintah.
Berita Terkait
-
Andre Rosiade Desak Polisi Terkait Tewasnya Warga Sumbar di Jakarta: Rahmat Vaisandri Harus Dapat Keadilan!
-
Wakil Komisi IV DPR Sebut Ganjil Dalil Tanah Musnah Kasus Pagar Laut: Selidiki dengan Pansus!
-
Bolehkah Konsumsi Daging Sapi dan Kerbau yang Terpapar Virus PMK? Ini Penjelasannya
-
Daftar UMP 2025 Seluruh Indonesia, Resmi Berlaku Naik 6,5 Persen Sejak 1 Januari!
-
Profil dan Rekam Jejak Brigjen Gatot Tri Suryanta: Kapolda Sumbar Baru, Teman Satu Angkatan Kapolri Listyo Sigit Prabowo
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
Terkini
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu
-
Kejutan Saldo DANA Gratis Hari Ini, Cek Link Resmi DANA Kaget Sebelum Kehabisan!
-
Petani di Sumbar Diminta Tanam Padi Serentak, Apa Manfaatnya?
-
Pemkab Padang Pariaman Batasi Jam Operasional Hiburan Malam, MUI Beri Dukungan Penuh!