SuaraSumbar.id - Ayu Ting Ting menghadiri pernikahan Rizky Billar dan Lesti Kejora pada Kamis (19/8/2021). Kedatangannya mendapat perhatian banyak orang.
Pesona biduan asal Depok ini mendapat banyak pujian. Saking memesonanya, Ayu Ting Ting disebut-sebut punya aura pengantin.
Ayu Ting Ting menyempatkan diri berpose dengan kedua mempelai di pelaminan. Ibunda Bilqis Khumairah Razaq ini hadir dengan balutan kebaya cantik berwarna abu-abu.
"Alhamdulillah selamat ya adikku. Sayang Lesti dan Billar happy wedding. Semoga jadi keluarga sakinah, mawaddah, warohmah amin," tulis Ayu di caption fotonya, dikutip dari Suara.com.
Baca Juga: Rizky Billar dan Lesti Kejora Nikah, Stefan William - Celine Evangelista Rujuk
Unggahan Ayu Ting Ting di pernikahan Rizky Billar dan Lesti Kejora itu pun langsung dibanjiri pujian warganet.
Tak sedikit yang mendoakan Ayu Ting Ting segera menyusul Lesti Kejora. Tapi tak sedikit pula yang berkomentar soal penampilan Ayu Ting Ting yang disebut memancarkan aura pengantin.
"Auranya kenapa yang keluar Teh Ayu ya?" komentar @thataan****.
"Emang lebih cantik Ayu sih, kenyataan," imbuh @yaya.*****.
"Bu Ayu cantik banget enggak kalah sama Dede," komentar warganet lain.
Baca Juga: Hadiri Pernikahan Lesti Kejora-Rizky Billar, Ayu Ting Ting Didoakan Segera Bertemu Jodoh
Sementara itu, banyak pula yang mendoakan agar pelantun Sambalado itu menikah lagi.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Harga Emas Antam Suram Hari Ini, Turun Menjadi Rp 1.871.000/Gram
-
Banyak Tak Ikut Demo, Pengemudi Ojol: Bukannya Nggak Solider, Istri Anak Mau Makan Apa
-
Ada Demo Besar Ojol, Gojek Pastikan Aplikasi Beroperasi Normal
-
Segera Ambil Link DANA Kaget, Tambahan Uang Belanja dan Bayar Langganan
-
Alih-alih ke Eropa, Ramadhan Sananta Malah Gabung Klub Brunei Darussalam
Terkini
-
Kebakaran Pabrik Karet di Padang: 17 Jam Proses Pemadaman Api, Tim Inafis Olah TKP!
-
7 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Cek Nomor HP Kamu Biar Dapat Saldo Gratis!
-
BRI Cetak Rekor, Portofolio Keuangan Berkelanjutan Capai Rp796 Triliun
-
Damkar Ungkap Kebakaran di Pabrik Karet di Padang Sulit Dipadamkan: Karet Mentah
-
Pabrik Karet di Padang Terbakar, Api Tak Kunjung Padam