SuaraSumbar.id - Artis kawakan Sophia Latjuba mengaku sering melakukan pindah-pindah rumah. Yang menjadi pertanyaan, kenapa Sophia Latjuba suka ngontrak rumah?
Padahal Sophia Latjuba dikenal sebagai artis sekaligus model terkenal. Tentu pundi-pundi uang mantan pacar Ariel NOAH itu melimpah.
Dilansir dari Matamata.com, Sophia Latjuba mengaku tak punya rumah sendiri. Ia sering berpindah-pindah rumah selama 2 tahun sekali.
Bukan karena masalah uang, Sophia mengungkapkan alasan dirinya sering pindah rumah. Ibu dua anak itu merasa harga rumah di Jakarta tak masuk akal.
Baca Juga: Nia Ramadhani Bimbing Anak Berdoa Tuai Kecaman dan Berita Hits Lainnya
“Aku nggak punya rumah. Nilai rumah di Jakarta tidak sebanding dengan harganya. Kok bisa harganya sama kayak di Beverly Hills?" kata Sophia saat ngobrol bareng Luna Maya di channel YouTube TS Media.
"Bukannya kalau diperpanjang setiap tahun, maka jumlah uang yang kamu keluarkan mirip-mirip (sama besar pengeluarannya)," tanya Luna heran.
Bukan hanya alasan harga rumah yang mahal, tapi ternyata Sophia mudah bosan dengan suasana rumahnya. Akhirnya ia memilih mencari suasana baru dengan pindah rumah.
"Aku suka (pindah-pindah), (tinggal di sebuah rumah selama) dua tahun itu sudah mulai bosan," terang Sophia.
"Selalu dua tahun pindah. Aku cari rumah baru di daerah lain, ganti furniture segala macam. Aku nggak bisa tinggal di satu rumah lebih dari dua sampai tiga tahun. Itu membuatku gila," jelas Sophia.
Baca Juga: Sophia Latjuba Awet Muda di Usia 50, Publik: Padahal Dia Gak Suntik Salmon
Berita Terkait
-
Tak Cuma Perawatan, Ini Rahasia Awet Muda Sophia Latjuba di Usia 50-an
-
Tetangga Masa Gitu? Tayang di Netflix Mulai 25 Juli, Waktunya Nostalgia!
-
Tinggal di Kontrakkan, Potret Kamar Tidur Sophia Latjuba Bikin Shock
-
Adu Gaya Sophia Latjuba vs Yuni Shara: Kompak Awet Muda di Usia Kepala Lima
-
Potret Sophia Latjuba di Umur 25 Tahun, Dipuji Mirip Putri Diana
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Harimau Sumatera 'Gadih Mudiak Aie' Dievakuasi dari Kandang Jebak, Begini Kondisinya!
-
Kasus Narkoba Padang Pariaman Meroket, Polres Bentuk 103 Posko Tangguh
-
Debat Panas Pilkada Padang: Calon Saling Serang Soal Nasib Pasar Tradisional
-
Aksi Lintas Provinsi! Sindikat Pencuri L300 Dibekuk, 4 Tersangka Ditangkap Polisi
-
Polresta Padang Fokus Berantas Narkoba di Pasar Gaung: Kami Tidak Akan Mundur!