SuaraSumbar.id - Rumah tangga Tantri Kotak dan Arda Naff terbilang harmonis dan tanpa kabar miring. Saat ini, usia pasangan suami-istri sesama penyanyi itu telah memasuki tahun ke-7.
Namun, pernah satu hari rumahtangga Tantri dan Arda "retak" gara-gara sepele. Tantri menceritakan masalah rumah tangganya itu saat hadir jadi bintang tamu di acara komedi Lapor Pak!.
Tahun 2020 lalu, Tantri menerima paket berisi celana dalam pria dewasa. Dia langsung curiga karena pengirimnya adalah seorang perempuan.
"Ada celana dalam yang terkirim ke rumah saya, itu celana dalam pria. Tapi saya tidak memesan dan kondisinya baru," kata Tantri dilansir dari channel YouTube TRANS7 Official.
Baca Juga: Sule-Nathalie Holscher Damai, Rhoma Irama dan Elvy Pernah Cinlok?
"Pas lagi di crosscheck, saya negthink dong di rumah kan cuma ada suami saya. Jadi celana dalam ini diperuntukkan untuk siapa. Saya lihat namanya wanita pengirimnya," lanjutnya bercerita.
Tak mau langsung menuduh sang suami, Tantri lantas melacak asal paket tersebut. Ternyata paket tersebut hanyalah paket nyasar dari orang yang pernah bekerjasama dengan Tantri.
"Saya crosscheck dong ternyata saya pernah ada produk yang mengendors, tapi orang itu masih sett alamat rumah saya, padahal dia mau ngirim buat anaknya. Retak kami satu hari itu, saya langsung gak percaya sama suami saya," ungkap Tantri.
Pengalaman tersebut selalu membuat Tantri tertawa saat mengenangnya. Hal itu juga jadi pelajaran untuk wanita 31 tahun tersebut agar tak langsung berprasangka buruk.
Baca Juga: Rumah Tangga Tantri Kotak Nyaris di Ujung Tanduk Gegara Paket Nyasar
Berita Terkait
-
Kotak Rayakan Konser 2 Dekade, Shalawat Bergema hingga Desain Visual Unik
-
Arsenal Incar 'Adik' Mesut Ozil, Gelandang Serang Real Madrid
-
Konser 2 Dekade Kotak: Nostalgia dan Persembahan Spesial untuk Kerabat Kotak
-
Demi Kerukunan Band, Personel Kotak Janjian Waktu Kehamilan
-
Gelar Konser Perayaan 20 Tahun Berkarya, Band Kotak Bakal Ajak Posan Tobing?
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
BRI dan OPPO Kolaborasi Hadirkan OPPO Run 2024 di Bali
-
Polda Sumbar Ungkap Hasil Tes Urine AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, Positif Narkoba?
-
Tewas Ditembak AKP Dadang, Kapolri Naikkan Pangkat AKP Ulil Jadi Kompol Anumerta
-
Yuk Cari Info Seputar Suku Bunga KPR di BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Fakta Baru: AKP Dadang Tembaki Rumah Kapolres Solok Selatan Usai Eksekusi Kasat Reskrim, Motifnya Masih Misterius!