SuaraSumbar.id - Angin kencang melanda Kota Padang, Sumatera Barat, Jumat (2/4/2021) sore. Sejumlah pohon dilaporkan tumbang hingga menimpa sepeda motor, mobil dan rumah warga.
Kepala Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kota Padang Sutan Hendra mengatakan, angin kencang terjadi sejak pukul 14.00 WIB dan hingga kini masih berlangsung.
"Lima titik pohon tumbang. Pohon menimpa rumah, mobil, motor serta menghambat akses jalan," katanya.
Mobi dan motor itu tertimpa pohon tumbang di kawasan Jalan Gereja depan Inna Muara. Pemilik mobil bernama Alamsyah (43) yang membawa peralatan perbaikan AC. Sedangkan pemilik sepeda motor bernama Randi (32) warga Rawang Bukit Putuih, Padang Selatan.
Baca Juga: 5 Rumah Warga Kota Padang Ludes Terbakar, 45 Jiwa Terdampak
"Tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu. Namun kerugian mencapai puluhan juta," tutupnya.
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
Puluhan Rumah di Samosir Rusak Diterjang Angin
-
Seorang Gelandangan Asal Jawa Barat Meninggal di Rumah Sakit Kota Padang
-
Hujan Lebat Bakal Guyur Sebagian Besar Wilayah Indonesia, Termasuk Riau
-
Tenda Ambruk Diterpa Angin Kencang, MTQ XV Kota Tanjungpinang Porak Poranda
-
Satu Mahasiswa UNP Jatuh di Air Terjun Lubuk Hitam Padang Meninggal Dunia
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
Terkini
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya
-
Waspada Tautan Saldo Gratis Palsu, Ini Daftar 5 Link DANA Kaget Asli 3 Juli 2025!
-
Anak Harimau Sumatera Mati di TMSBK Bukittinggi, Diduga Kelainan Genetik