SuaraSumbar.id - Sat Reskrim Polresta Padang berhasil mengungkap kasus dugaan pencurian dengan pemberatan di Toko Jalan Pasar Raya I No. 6C, Kelurahan Padang Barat,daerah setempat.
Polisi akhirnya menetapkan tiga orang sebagai tersangka dalam kasus itu. Ketiga tersangka laki-laki yang berinisial, H (26), A (23), dan Z( 44) merupakan pegawai toko.
"Ada tiga orang tersangka yang ditetapkan, ketiganya merupakan karyawan di toko milik korban" kata Kepala Satuan Reserse Kriminal Polresta Padang Kompol Rico Fernanda, dilansir Minangkabaunews.com--jaringan Suara.com, Minggu (14/3/2021).
Penangkapan terhadap para tersangka dilakukan oleh petugas pada Jumat malam yang pimpinan Kanit Opsnal Satreskrim Polresta Padang Ipda Ori Friliansa Utama.
Baca Juga: 4 Warga Manggarai 15 Kali Maling Motor di Tebet, Tertangkap Gegara Helm
"Mereka ditangkap tanpa perlawanan ketika sedang berada di toko tempat bekerja, dan di bawa ke polresta Padang guna menjalani pemeriksaan," ujar Kompol Rico Fernanda
Barang bukti berupa satu unit gawai merk Oppo uang tunai sebanyak Rp2.000.000, dan sejumlah pakaian yang digunakan ketika melakukan pencurian.
Adapun modus yang digunakan para tersangka adalah menunggu sang pemilik toko istirahat makan siang. Setelah pemilik pergi, barulah tersangka beraksi mengambil barang-barang di toko, seperti cat dan alat-alat bangunan lainnya.
Barang hasil curian tersebut kemudian dijual oleh tersangka ke penampung berinisial (R) yang kini masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO).
Kepada polisi tersangka mengaku telah melakukan aksinya sebanyak empat kali. Dan kerugian yang dialami korban (pemilik toko) mencapai Rp 9 juta. Saat ini ketiganya telah ditahan di Polresta Padang dan akan di proses secara hukum.
Baca Juga: Jalan Kaki 5 Jam ke Polsek, Pria Ini Menyerahkan Diri Usai Tebas Temannya
Berita Terkait
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
-
Ulasan Buku Pencurian Terbesar Abad Ini, Puisi dengan Perspektif Tak Biasa
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Aiptu Wiratama Ditembak saat Kejar Pencuri Motor, Satu Pelaku Dilumpuhkan di Merak
-
Warga Sumsel Diringkus Polisi Usai Curi Brankas Rp 5 Miliar dan Emas 1 Kg di Tangsel
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
Terkini
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!
-
Ramlan Nurmatias Klaim Menangkan Pilkada Bukittinggi 2024: Kita Tunggu Hasil Resmi KPU!
-
PDIP Cetak Hattrick di Pilkada Dharmasraya, Alex Indra Lukman: Ini Bukti Kepercayaan Masyarakat!
-
Dugaan Politik Uang di Pilkada Kota Payakumbuh 2024, Tim Supardi-Tri Venindra Lapor Bawaslu!