SuaraSumbar.id - Program vaksinasi dilingkup Polda Sumatera Barat sudah dimulai, Kamis (4/3/2021). Setidaknya, sebanyak 10.441 orang personel kepolisian dan ASN Polri ditargetkan mendapat suntik vaksin Covid-19.
Vaksinasi hari pertama ini dimulai dari Pejabat Utama Polda Sumbar, Pamen, Pama, Bintara, Tamtama dan ASN.
"Ini upaya kita mendukung program pemerintah dalam mencegah penyebaran Covid-19," kata Waka Polda Sumbar, Brigjen Pol Edi Mardianto, dikutip dari Antara.
Menurutnya, vaksinasi untuk anggota Polri ini dilakukan dua tahan dan ditargetkan rampung pada April 2021 mendatang.
Dia berharap, vaksinasi ini mampu meningkatkan kinerja di tengah pandemi Covid-19.
"Vaksin ini untuk mencegah, jangan sampai menularkan kembali ke orang lain," katanya.
Sementara itu, Kabid Humas Polda Sumbar, Kombes Pol Satake Bayu mengatakan, vaksinasi tahap awal dilakukan di Mapolda Sumbar. Program ini akan terus bergulir hingga masing-masing Polres di wilayah Polda Sumbar.
"Terapkan selalu protokol kesehatan ditambah vaksinasi akan membuat kita kuat dalam menghadapi wabah ini," katanya.
Baca Juga: Vaksinasi Massal Pedagang Pasar Raya Padang, Sehari Disuntik 2.500 Orang
Berita Terkait
-
Giliran 1.484 ASN Pemprov Sulsel Disuntik Vaksin Covid-19
-
Jaksa Kembalikan Berkas Kasus Tembak Mati DPO Judi Solok Selatan
-
Seratusan Prajurit TNI di Solo Raya Disuntik Vaksin Covid-19
-
Wakil Wali Kota Bandung Alami Ini Usai Disuntik Vaksin Covid-19
-
Polisi Hentikan Penyelidikan Dugaan Penyelewengan Dana MTQ Nasional 2020
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Sejarah Kelas XI Halaman 94, Menguak Alasan Ekspansi Jepang ke Asia Timur Raya
-
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 7 Halaman 78, Kupas Materi Favorit Secara Lengkap
-
5 Fakta Jaime Giraldo, Bek Terjangkung Sepanjang Sejarah Semen Padang FC
-
Kunci Jawaban 6 Soal Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 172, Penting Buat Siswa!
-
Pesisir Selatan Diguncang Gempa Magnitudo 4,2, Ini Himbauan BMKG