SuaraSumbar.id - Sebuah video menunjukkan pedagang seblak melakukan hal menyentuh untuk gadis yang kehujanan sambil menuntun motor viral di media sosial.
Pedagang seblak yang merupakan seorang perempuan ini lantas memberhentikan si gadis untuk memberinya bantuan.
Aksi pedagang seblak ini banjir pujian dari warganet usai videonya beredar di internet, salah satunya diunggah oleh @nyinyir_update_official.
Dalam video tersebut, nampak hujan deras tengah turun. Seorang pelanggan memutuskan untuk makan seblak di tengah jalan.
Baca Juga: Nasib Gelandang Muda Persib: Kompetisi Tak Jelas, Jualan Seblak Bangkrut
Ketika makan, ia melihat seorang wanita menuntun motor di tengah hujan deras. Melihat ini, ibu penjual seblak tak tinggal diam.
Penjual seblak menanyakan kenapa motornya dituntun dan mau pergi ke mana. Namun, wanita itu hanya diam bahkan terlihat seperti banyak beban hidup.
Ibu penjual seblak ini kemudian memberikan segelas teh hangat dan bertanya kembali pada wanita itu. Rupanya, si wanita sedang ada masalah dengan pacarnya.
Pacar wanita ini turun dari motor dan meninggalkannya. Apesnya lagi, ternyata bensin wanita ini habis sehingga ia harus menuntun motor sendirian di tengah hujan.
Mendengar cerita ini, ibu penjual seblak pun tak tega. Ia memberikan sejumlah uang untuk wanita ini membeli bensin. Selain itu, ibu ini juga memberikan seporsi seblak.
Baca Juga: Terenyuh, Pedagang Kaki Lima Ini Tetap Jualan Meski Basah Kuyup Kehujanan
Peristiwa ini rupanya terjadi di pertigaan Yos Sudarso - Batang. Kedai seblak ibu tersebut bernama Seblak Semehot.
Berita Terkait
-
Bandung dan Seblak: Kisah Pedas yang Melekat di Setiap Sudut Kota
-
6 Rekomendasi Tempat Makan Seblak Enak di Malang!
-
Kelezatan Kuah Seblak Dipuji Irwan Mussry bak 'Aset Berharga', Ternyata Ini Bahan-bahannya
-
5 Fakta Menarik Seblak: Makanan 'Orang Kepepet' yang Bikin Takjub Reino Barack
-
Adu Kekayaan Irwan Mussry dan Reino Barack, Kelewat Tajir sampai Tak Pernah Makan Seblak
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
Terkini
-
21 Orang Tewas Kecelakaan Selama Lebaran 2025 di Sumbar, 213 Orang Luka-luka!
-
Sukses Ekspor Berkat BRI, UMKM Asal Sidoarjo Raup Omzet Fantastis
-
BRI Bagikan Dividen Rp31,4 Triliun pada 10 April 2025
-
Anggota Satpol PP Agam Dikeroyok Puluhan Orang Saat Bubarkan Orgen Tunggal, Kepala hingga Kaki Lebam
-
Aktivitas Vulkanik Gunung Talang Solok Meningkat, Badan Geologi Minta Masyarakat Waspada Longsor!