SuaraSumbar.id - Atletico Madrid semakin kokoh berada di puncak klasemen Liga Spanyol usai menang di laga pekan ke-21.
Atletico menang 4-2 atas Cadiz dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion Ramon de Carranza, pada Minggu waktu setempat atau Senin (1/2/2021) dini hari WIB.
Dua gol Luis Suarez dari eksekusi tendangan bebas dan konversi tendangan penalti meyakinkan Atletico keluar sebagai pemenang.
Atletico berhasil memanfaatkan hasil buruk rival sekotanya, Real Madrid, yang secara mengejutkan dikalahkan Levante sehari sebelumnya.
Baca Juga: Hasil Bola Tadi Malam: Liga Inggris, La Liga, Liga Italia, hingga Ligue 1
Atletico tak sendirian memanfaatkan kekalahan Real tersebut. Barcelona juga melakukan hal serupa berkat kemenangan 2-1 atas Athletic Bilbao di Camp Nou pada Minggu waktu setempat (Senin dini hari WIB).
Hasil-hasil tersebut membuat Atletico mantap di puncak klasemen dengan koleksi 50 poin, unggul 10 poin atas Barcelona yang naik ke posisi kedua menggusur Real Madrid berbekal keunggulan selisih gol kendati kedua tim sama-sama memiliki 40 poin. (Suara.com)
Berita Terkait
-
PSG hingga Atleltico Madrid Lewat! Tim Indonesia Juara Turnamen Garapan RCD Espanyol di Barcelona
-
Barcelona vs Real Madrid, Hansi Flick Kasihan dengan Carlo Ancelotti
-
Stefano Cugurra Hengkang, Bali United Bidik Legenda Real Madrid Jadi Pengganti?
-
Disinggung Soal Real Madrid, Alexander-Arnold: Saya Tak Mau Bahas Detailnya
-
Bukan Karena Barcelona, Ini Alasan Brasil Ingin Real Madrid Gagal Musim Ini
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
Terkini
-
Cara Pakai Skincare yang Benar, Dijamin Wajah Makin Cerah dan Sehat!
-
Nyaris Tragedi! Petugas KAI Sumbar Selamatkan Nyawa Pria Diduga OGDJ yang Lari Kejar Kereta Api
-
Pinjaman KUR BRI 2025: Syarat Lengkap, Cara Ajukan Online dan Offline hingga Tabel Cicilan!
-
Aturan Pinjol 2025 OJK: Debt Collector Dilarang Tagih Utang Lewat Jam 8 Malam, Nasabah Wajib Tahu!
-
Lion Air Angkut Jemaah Haji 2025 Embarkasi Padang, Gubernur Sumbar: Jangan Buat Kecewa!