SuaraSumbar.id - Kabar perceraian ustaz kondang Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym dengan istri pertamanya, Muthmainmah atau Teh Ninih, heboh dipergunjingkan publik sejak beberapa waktu lalu.
Hanya saja, hingga kini gugatan perceraian atas nama Aa Gym belum terdaftar di Pengadilan Agama (PA) Bandung. Hal itu terungkap dari wawancara dalam tayangan YouTube SelebOncam News, Minggu (17/1/2021).
Humas PA Agama Bandung mengaku belum mengetahui gugatan atas nama Aag Gym.
"Nama Abdullah Gymnastiar belum terdaftar (gugatannya) di Pengadilan Agama Bandung," ujar Humas Pengadilan Agama Bandung, Subai, dikutip dari YouTube SelebOncam News, Minggu (17/1/2021).
Aa Gym dikabarkan sudah mengucap tiga kali talak ke Teh Ninih. Sementara, dari ikrar talak ke pengajuan gugatan belum bisa diketahui lantaran Aa Gym tidak mendaftarkannya.
"Kalau belum daftar belum tahu, pas udah daftar nanti mulai gugatan (ke talak diketahui). Pakai pengacara bisa, tapi namanya kan pasti ada, cuman sejauh ini belum ada (nama Abdullah Gymnastiar)," jelasnya.
Sebelumnya, kabar cerai Aa Gym atas istri pertamanya diinformasikan anak mereka, Muhammad Ghaza Al Ghazali di laman Facebook. Beberapa waktu lalu, ia mengumumkan ibunya sudah diceraikan sang ayah.
“Dengan ini saya memberitahukan kepada sahabat-sahabt semua, bahwasanya ibu saya, Ninih Muthmainah telah di cerai talak tiga oleh ayah saya (Aa Gym),” tulis Ghaza dikutip dari akun @mak_inpoh, 31 Desember 2020.
Selain pengumuman mengejutkan ini, Muhammad Ghaza Al Ghazali juga menerangkan bahwa sang ibu tak lagi mengurusi keperluan pesantren yang dikelola Aa Gym.
Baca Juga: Ceraikan Teh Ninih, Aa Gym Belum Daftar Gugatan ke Pengadilan Agama
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Tolak Merger dengan Grab, Investor Kakap GoTo Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
Terkini
-
Transformasi Digital BRI Melalui BRIVolution Reignite Dongkrak Pengguna BRImo Jadi 44,4 Juta
-
Telur Ayam vs Telur Bebek, Mana yang Lebih Sehat untuk Sarapan?
-
CEK FAKTA: Gubernur Riau Minta KPK Periksa Jokowi, Benarkah?
-
Dalam 3 Tahun Terakhir, BRI Peduli Telah Salurkan 637 Unit Ambulans ke Berbagai Fasilitas Kesehatan
-
Kapan Puasa Ramadan dan Lebaran 2026? Ini Jadwalnya