Ari Lasso Ungkap Banyak Lagu Dewa 19 Terinspirasi dari Kisah Cinta Ahmad Dhani - Maia Estianty

Yang 'Masihkah Ada' itu dari ayahmu. Sebenarnya ayahmu sama bundamu, serius," kata Ari Lasso, yang diwawancarai dalam kanal YouTube MAIA ALELDUL TV, Jumat (8/9/2023).

Chandra Iswinarno
Jum'at, 08 September 2023 | 22:15 WIB
Ari Lasso Ungkap Banyak Lagu Dewa 19 Terinspirasi dari Kisah Cinta Ahmad Dhani - Maia Estianty
Maia Estianty dan Ahmad Dhani.

"Aku di sini untukmu tuh aku nulis liriknya berdasarkan kisah mereka. Karena kan aku tuh dulu ngekos di dekat kontrakannya ayahmu yang di mana ada bundamu, jadi aku tahu, tapi mungkin ayahmu nggak sadar," ungkap Ari dengan penuh nostalgia.

Pengungkapan ini membawa kembali memori tentang masa-masa emas Dewa 19 dan kisah cinta yang mewarnai perjalanan karier band legendaris asal Surabaya ini, menyoroti bagaimana cinta dan musik selalu berjalan beriringan dalam menciptakan karya-karya yang tak lekang oleh waktu.

Kontributor : Rizky Islam

Baca Juga:Ahmad Dhani Ungkap Fakta Sebenarnya di Balik Lirik Misterius Lagu 'Kangen'

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini