Pegawai Minimarket Ini Mendadak Viral, Sikapnya Sangat Sopan saat Memergoki Pencuri

"Tidak boleh begitu lagi ya. Maaf ya bu, saya periksa."

Chandra Iswinarno
Senin, 13 Juni 2022 | 18:15 WIB
Pegawai Minimarket Ini Mendadak Viral, Sikapnya Sangat Sopan saat Memergoki Pencuri
Seorang pegawai minimarket mendapat pujian dari publik, karena bijak saat menghadapi seorang pengunjung yang ketahuan mengutil barang. [Instagram]

Akun @birunyarina menuliskan keterangan video sebagai berikut, "Seorang ibu kedapatan mencuri di minimarket. masya Allah. Respek dengan pengarahan mbaknya."

Warganet juga beramai-ramai memuji sikap pegawai minimarket tersebut.

"Mulianya si mbak. Ini yang namanya memanusiakan manusia," kata @dinaxxx.

"Mbaknya sopan. Ramah pol, gak asal menghakimi," kata @malikxxx.

Baca Juga:Video Kocak, Driver Ojol Antar Paket untuk Tsunade, Ternyata Benar-benar Ada

Kontributor : Rizky Islam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak