Aktris bernama asli Kumalasari Mukhlisah itu sudah beberapa kali operasi di bagian hidung. "Kalau hidung dulu awalnya tiga kali dikuret karena infeksi filler. Terus sampe dioperasi dua kali. Terus ini lagi. Total enam kali."
Sempat trauma, dia mengaku tidak berniat operasi hidung pada awalnya.
"Berhubung waktu itu infeksi filler sampe dikuret, nanahnya itu udah hampir ke bagian mata. Kalau sampe mata, itu bisa kebutaan dan bahaya.