Bertambah Lagi, Ikan Mati di Danau Maninjau Hampir 1.000 Ton

Kematian ikan keramba jaring apung (KJA) di Danau Maninjau, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), kembali bertambah.

Riki Chandra
Kamis, 23 Desember 2021 | 17:01 WIB
Bertambah Lagi, Ikan Mati di Danau Maninjau Hampir 1.000 Ton
Ikan mati massal di Danau Maninjau. [Dok.Covesia]

"Kematian ikan 997 ton ini terjadi semenjak 6 sampai 21 Desember. Saya menyayangkan petani membuang bangkai ikan ke danau, sehingga terjadi pencemaran," katanya. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak