Heboh, Beruang Madu Masuk Perkampungan Warga di Palembayan Agam

"Warga melihat beruang sedang memakan buah durian milik warga," kata Robi.

Erick Tanjung
Rabu, 03 November 2021 | 21:26 WIB
Heboh, Beruang Madu Masuk Perkampungan Warga di Palembayan Agam
Tim Pagari Baringin sedang memantau kandang jebak, Rabu (3/11). (Antarasumbar/Yusrizal)

Apabila masuk kandang jebak, tambahnya, satwa itu bakal diidentifikasi dan diobsevasi ke kantor Resor KSDA Agam.

Setelah itu satwa dilindungi Undang-undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya ini dilepasliar kehabitatnya. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak