"Pesannya Pak Prabowo Subianto semoga selamat sampai tujuan dan salamkan kepada keluarga," jelas Dasco.
Sementara itu, anggota DPR RI Andre Rosiade mengatakan, kegiatan tersebut dilakukan sesuai dengan instruksi Presiden Prabowo Subianto sejak tahun 2023.
"Kami sebagai anggota DPR RI Fraksi Partai Gerindra daerah Sumatera Barat harus bermanfaat oleh masyarakat. Untuk itu kami adakan tahun 2023 kita bekerja sama dengan ikatan keluarga minang," kata Andre.
"Tahun 2023 itu 70 bus, 2024 ada 200 bus berarti sekitar 10.000 orang. Alhamdulillah Pulang Basamo Nasional 2025 yang gratis ini, kita gelombang pertama hari ini 100 bus, insya Allah memberangkatkan 5.000 orang dan insya Allah 23 Maret nanti 150 bus sekitar 7.500 orang sehingga totalnya tahun ini 12.500," sambungnya.
Dengan semakin banyaknya pemudik yang pulang setiap tahun, kata Andre, menunjukkan bahwa Presiden Prabowo selalu memperhatikan masyarakat Sumatera Barat.
Pulang Basamo
Pulang basamo adalah istilah dalam bahasa Minang (Sumatera Barat), yang secara harfiah berarti pulang bersama.
Istilah ini merujuk pada tradisi mudik atau pulang kampung secara bersama-sama, biasanya menggunakan kendaraan umum seperti bus atau kereta api, menjelang hari raya Idul Fitri (Lebaran).
Berikut beberapa poin penting tentang pulang basamo:
* Tujuan: Tujuan utama dari pulang basamo adalah untuk merayakan Idul Fitri bersama keluarga dan sanak saudara di kampung halaman.
Berita Terkait
-
Sidak ke Stasiun Pasar Senen Jelang Masyarakat Mudik Lebaran, Dasco Temukan Hal Ini
-
Perjuangan DPR Berhasil, Pemerintah Umumkan Percepatan Pengangkatan CASN Hari Ini!
-
Kantor KontraS Diteror usai Geruduk Rapat RUU TNI, Dasco: Kalau Terganggu Laporkan Saja
-
RUU TNI Geger! Dasco Bongkar Perbedaan Draf Asli Vs Viral di Medsos!
-
Jadwal Keberangkatan Mudik Gratis Pertamina 2025 dan Ketentuan Barang Bawaan
Tag
Terpopuler
- Gubri Wahid Pusing Mikirin Defisit APBD: Omongan Syamsuar Terbukti, Sempat Diejek SF Hariyanto
- Fedi Nuril Takut Indonesia Kembali ke Masa Orde Baru, Reaksi Prabowo Terhadap Kritikan Jadi Bukti
- Terharu Ditranser Uang Raffi Ahmad, Nominal di Rekening Nunung Sebelumnya Tak Sampai Rp300 Ribu
- Denza N9 Meluncur Pekan Depan
- Colek Erick Thohir, 5 Pemain Keturunan Grade A Siap Dinaturalisasi Timnas Indonesia Setelah Maret 2025
Pilihan
-
Suporter Bahrain Tak Mau Beli 3000 Tiket Pertandingan Kontra Timnas Indonesia di Stadion GBK
-
5 Senjata Tradisional Suku Dayak dan Sejarahnya
-
Mantan Orang Dekat Sri Mulyani jadi Stafus Pramono Anung di DKI Jakarta
-
Sejarah! Untuk Pertama Kalinya Mobil Listrik Kalahkan Mobil Hybrid di Indonesia
-
7 Rekomendasi Game PC Murah di Steam Spring Sales 2025
Terkini
-
Jadwal Imsak Kota Padang 18 Maret 2025, Lengkap dengan Hal-hal yang Membatalkan Puasa!
-
Wajib Buka 24 Jam! Gubernur Sumbar Larang Masjid dan Musala Jalur Mudik Tutup Selama Lebaran 2025
-
Ombudsman Sumbar Bongkar Maladministrasi Penyerahan Ijazah Siswa, Desak Dinas Pendidikan Bergerak!
-
Dirjen Dikti Sebut Visi Kampus Kunci Menuju Generasi Emas: UNP Harus Tentukan Posisi!
-
Bikin Konten Lebih Sinematik, Ini Tips Pakai Galaxy LOG di Galaxy S25 Series