Scroll untuk membaca artikel
Chandra Iswinarno
Senin, 17 Februari 2025 | 13:23 WIB
Salah satu unit minibus yang hancur dalam tabrakan beruntun di Lembah Anai, Sumatera Barat. [Suara/Dok.Polisi]

“Kami juga mengingatkan pengendara, terutama sopir kendaraan besar, agar selalu mengecek fungsi rem dan kondisi ban sebelum melintasi jalur ini,” tambahnya.

Saat ini, bangkai kendaraan yang terlibat kecelakaan telah dievakuasi, dan lalu lintas di lokasi kejadian kembali normal. Namun, penyelidikan masih terus berlanjut untuk memastikan apakah ada unsur kelalaian yang menyebabkan kecelakaan maut ini.

Kontributor : Rizky Islam

Baca Juga: Kecelakaan Beruntun di Lembah Anai, Satu Orang Meninggal Dunia

Load More