SuaraSumbar.id - Garundang Entertainment menghadirkan terobosan baru di panggung hiburan Tanah Air. Aktor serial komedi Mak Ipin, Godok dan Uda Rio, yang biasanya hanya dihadir di tanyangan Youtube, kini mulai merambah panggung layar lebar.
"Sadang di Bawah" judul film bergenre komedi yang akan tayang perdana di bioskop CGV Raya Padang pada 21 September 2024 mendatang. Film yang diangkat dari kisah kehidupan masyarakat di Nagari Centang Parenang.
Aktor utamanya adalah Mak Ipin, Godok dan Uda Rio. Film "Sadang di Bawah" berkisah tentang seorang wali nagari (kepala desa) pembohong yang diperankan Mak Ipin.
Dia tak sendiri, ada anak buahnya, Uda Rio seorang Office Boy (OB) ceroboh, dan Godok, seorang hansip yang pelupa. Ketiga tokoh itu jadi biang kerok kerusahan di Nagari Centang Parenang. Tidak ada yang beres masalah ketika mereka berkompromi. Alhasil, Wali Nagari Centang Parenang itu lengser ulah perangai tim suksesnya, Godok dan Uda Rio.
"Film ini berangkat dari kisah dan realitas kehidupan sehari-hari," kata Produser Film "Sadang di Bawah", Aan Saputra, saat menggelar jumpa pers di kantor Langgam.id, Rabu (11/9/2024).
Aan mengungkapkan, produksi film "Sadang di Bawah" tanp mitra dukungan secara finansial. Mereka bergotong royong menghadirkan film tersebut agar bisa ditonton dan menghiburkan masyarakat, khususnya di Sumatera Barat (Sumbar) dan urang seluruh dunia.
"Kami belum mendapatkan dukungan besar dari mitra, namun dengan gotong royong, film ini tetap bisa terlaksana," katanya.
Di tengah keterbatasan dan cemooh banyak pihak, tim Garundang Entertainment tetap optimis menghadirkan film perdana dari anak Minang dan berbahasa Minang ini.
“Pasti ada cemoohan dari luar, tapi itu tidak membuat kita mundur. Hal ini menunjukkan komitmen tim produksi untuk terus berkarya meskipun menghadapi tantangan," tegasnya.
Di sisi lain, Aan Saputra mengatakan akan tetap berkarya walaupun kelak film "Sadang di Bawah" jauh di bawah ekspektasi. Begitu juga soal syutingnya yang selama ini berkutat di daerah Kabupaten Solok.
Berita Terkait
-
Deretan Film Produksi PFN yang 'Ujug-ujug' Dipimpin Ifan Seventeen: Ada yang Cuma Dapat 25 Ribu Penonton
-
Dari Horor Hingga Komedi: Film Bioskop Indonesia 2024 yang Paling Banyak Ditonton
-
Temukan Kenyamanan di Industri Layar Lebar, Erika Carlina Punya Target Besar Tahun 2025
-
Alternativa Film Festival by Indrive Perdana Umumkan Pemenang Alternativa Film Awards 2024
-
Bocoran Redmi 14C 5G: Baterai Jumbo, RAM Luas, Layar Lebar!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!