SuaraSumbar.id - Jelang memasuki Hari Raya Idul Fitri dan libur Lebaran 1445 H/ 2024, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Agam, Sumatera Barat (Sumbar), membenahi Museum Kelahiran Buya Hamka yang berada di Sungai Batang, Kecamatan Tanjung Raya. Hal itu dilakukan untuk menarik kunjungan wisatawan ke daerah tersebut.
Kepala Bidang (Kabid) Kebudayaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Agam, Jupri mengatakan, pembenahan museum sedang berlangsung mulai dari pembenahan bangunan, taman dan lainnya dalam menyambut libur Idul Fitri.
"Pembenahan telah kita lakukan dan rampung menjelang Idul Fitri nanti," katanya, Selasa (2/4/2024).
Ia mengatakan, pembenahan itu dilakukan agar pengunjung lebih nyaman berada di museum tersebut, sehingga jumlah kunjungan lebih banyak.
Ini mengingat bahwa Museum Kelahiran Buya Hamka banyak dikunjungi saat libur Idul Fitri maupun libur sekolah dibandingkan objek wisata lainnya di Kecamatan Tanjung Raya.
"Kita bakal menampilkan kesenian anak nagari setempat saat libur Idul Fitri nanti, dalam menghibur pengunjung," katanya.
Ia mengakui museum ini banyak dikunjungi wisatawan domestik dan mancanegara terutama dari Malaysian, Brunei Darussalam dan lainnya.
Target kunjungan ke Museum Kelahiran Buya Hamka pada tahun ini melebihi 28 ribu orang. Sedangkan tahun sebelumnya jumlah kunjungan ke museum itu sebanyak 28 ribu orang.
Untuk mencapai target itu, mengadakan kegiatan di museum tersebut bekerjasama dengan Balai Kelestarian Budaya Wilayah III Sumbar.
Kegiatan yang bakal digelar berupa Festival Danau Maninjau beberapa hari dan kegiatan itu merupakan agenda tahunan.
Berita Terkait
-
Siap Berikan Layanan Terbaik Bagi Pemudik, Posko Terpadu Lebaran 2024 Mulai Dibuka
-
Paling Tidak, Ada 2 Jembatan Baru Merak Bakauheni Siap untuk Lebaran 2025
-
Survei Penyelenggaraan Mudik Lebaran 2024, Pemerintah Siap Giatkan Layanan Gratis
-
Peningkatan Penggunaan SPKLU PLN saat Mudik Lebaran di Sulawesi Melesat 300 Persen
-
347.600 Penumpang Terbang Lewat Bandara Soetta, Gunakan Autogate untuk Efisiensi
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Daftar 5 Patahan Aktif Berpotensi Picu Gempa Dahsyat di Sumatera Barat, Ini Peringatan BMKG!
-
Rahasia Klaim DANA Kaget Terbukti! Ini Link Aman dan Tips Dapat Saldo DANA Gratis 17 April 2025
-
DANA Kaget 17 April 2025 Dibagikan Lagi, Saldo Gratis Langsung Cair!
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu