Scroll untuk membaca artikel
Suhardiman
Kamis, 04 Januari 2024 | 15:04 WIB
Calon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan saat acara 'Desak Anies' di Sumatera Barat. [YouTube Anies Baswedan]

Program lainnya untuk warga Sumbar, Anies mengaku akan merevitalisasi Pasar Serikat Batusangkar.

Anies melanjutkan akan menjadikan Sumbar sebagai lokasi embarkasi atau pemberangkatan jemaah haji.

"Yang tidak kalah penting, kami ini di Jakarta sudah bikin stadion. Kita ingin membangun stadion berstandar FIFA di Sumbar," kata Anies.

Load More