SuaraSumbar.id - Seorang kreator TikTok @rianhardhi membongkar sifat calon presiden 01 yakni Anies Baswedan yang memiliki kehidupan sederhana.
Menurut dia, meskipun seorang pejabat Anies masih menyempatkan diri untuk mengantar anaknya ke sekolah.
“Bahkan ketika tidak memegang jabatan penting dirinya sering kali disibukan untuk mengantar anaknya ke sekolah menggunakan sepeda motor,” ucap kreator TikTok @rianhardhi dilansir dari hops.id pada Selasa, 26 Desember 2023.
Menurutnya sikap tersebut menunjukkan sikap masyarakat pada umumnya.
Baca Juga: Alasan Kubu AMIN Tak Yakin dengan Perkiraan Pendukung Prabowo Pemilu Satu Putaran
Kesederhanaan lainnya dari Anies Baswedan, menurutnya juga terlihat dari penyampaian gagasan tanpa berapi-api. Anies lebih memilih berbicara sesuai logika.
“Pak Anies juga bukan sosok yang berapi-api dalam menyampaikan gagasan namun pelafalannya penuh dengan logika yang dibuat secara runtut,” katanya.
Meskipun begitu, Anies memiliki lawan yang kuat yakni Prabowo yang dulu pernah mengusungnya saat mencalonkan diri sebagai Gubernur DKI Jakarta.
“Ada Pak Prabowo dan Pak Ganjar yang jelas keduanya secara elektabilitas juga sangat kuat,” tuturnya.
Kreator tersebut menilai kelebihan Anies diusung dengan partai yang minim akan tarikan kepentingan.
Baca Juga: Dibanding Ganjar Pranowo, Anies Baswedan Paling Bagus Paparkan Visi Dan Misi
“Entah bagaimana ujung dari cerita pak Anies boleh jadi jika terpilih menjadi pemimpin Pak Anies akan memberikan kejutan.”
Berita Terkait
-
Prabowo Berencana Cari Pulau Untuk Penjara Koruptor : Biar Bertemu Hiu
-
Sebelum Kirim ke Penjara Terpencil yang Ada Hiu, ICW Sarankan Prabowo Miskinkan Koruptor Dulu
-
Momen Lawas Kedekatan Prabowo dan Mayor Teddy Saat Naik Mobil Mewah Jadi Sorotan, Fortuner Kalah Kelas
-
Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Fedi Nuril Sindir Pedas: Pengalaman Filmnya Nggak Jelas!
-
Mentan Amran Panen dan Serap Gabah di Gresik: Petani Bahagia, Terima Kasih Presiden Prabowo
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Cara Daftar Mudik Gratis Semen Padang ke Mentawai, Kuota 800 Orang di Lebaran 2025
-
Daihatsu Padang Bagi-bagi Umrah dengan Syarat Ini Lewat DAIFIT 2025
-
Jadi Best Retail Bank Indonesia, BRI Komitmen Hadirkan Layanan Perbankan Berbasis Digital yang Makin Inklusif
-
Jalan Tol Padang-Sicincin Dibuka Saat Mudik Lebaran 2025, Ini Penjelasan Hutama Karya
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!