Scroll untuk membaca artikel
Riki Chandra
Sabtu, 23 September 2023 | 15:28 WIB
Kapolres Pasaman Barat AKBP Agung Basuki saat memimpin evakuasi korban banjir di daerah itu, Sabtu (23/9/2023). [Dok.Antara]

Terkait banjir itu, katanya, tidak ada korban jiwa ataupun ternak hanyut, namun kerugian materiil diperkirakan Rp450 juta.

Pihaknya terus menyalurkan bantuan kepada korban berupa beras, minyak goreng, mie instan, telur ayam, kopi, gula pasir, roti serta air mineral.

"Ini merupakan bentuk kepedulian kami kepada korban bencana banjir. Selain ikut mengevakuasi warga, kami juga memberikan sembako kepada warga masyarakat yang terdampak banjir," katanya.

Selain itu, pihaknya juga telah meninjau rumah warga yang roboh dan memberikan sembako dan obat-obatan kepada masyarakat yang mengungsi serta meninjau dapur umum bagi korban banjir di Kecamatan Ranah Batahan itu. (Antara)

Baca Juga: Tiga Daerah di Sumbar Diterjang Banjir dan Longsor, Dua Warga Belum Ditemukan

Load More