SuaraSumbar.id - Momen istimewa terjadi di Aceh Timur, pada Kamis 17 Agustus 2023. Empat orang bayi lahir di momen HUT RI ke-78. Bayi itu lahir di salah satu rumah sakit.
"Ada tiga bayi lahir semalam, dua bayi laki-laki dan satu perempuan. Rata-rata berat badan tiga kilogram," kata Direktur Zubir Mahmud Idi, Edy Gunawan melansir Antara, Jumat (18/8/2023).
Ketiga bayi tersebut yakni anak Median Rolando, warga Kecamatan Banda Raya, Kota Banda Aceh. Lalu bayi Cut Juli Miranda, anak Andre warga Peurelak Barat, Aceh Timur, lahir pukul 12.20 WIB.
Sedangkan Evitamala, anak Tahjuddin warga Indra Makmur, Aceh Timur, lahir pukul 13.05 WIB.
Baca Juga: Presiden Jokowi Unggah Gambar Ilustrasi Acara 17 Agustus, Ada si Oyen Lagi?
Sementara itu, Kepala Seksi Asuhan Keperawatan pada RSUD Sultan Abdul Aziz Syah Peureulak Nur'asyiah mengatakan hanya satu bayi yang lahir bertepatan di Hari Kemerdekaan Indonesia.
"Bayi tersebut anak dari Siti Hawa, warga Paya Lipah, Aceh Timur. Dilahirkan sekitar pukul 00.50 WIB," katanya.
Berita Terkait
-
Salah Embrio, Salah Anak: Kisah Ibu Australia yang Melahirkan Bayi Milik Pasien Lain
-
Lindungi Otak Si Kecil dari Kernikterus: Panduan Lengkap untuk Orang Tua
-
Berapa Usia Ideal Perempuan Program Bayi Tabung? Ini Penjelasan Dokter
-
Dukungan Sosial atau Ilusi Sosial? Realita Psikologis Ibu Baru
-
5 Cara Mencegah Bayi Dicium Orang Lain saat Kumpul Lebaran, Waspada Bahayanya
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!