SuaraSumbar.id - Terpisah dari Ari Wibowo dalam proses perceraian yang tengah berjalan, siapa sangka Inge Anugrah justru menapak jejak kesuksesan baru.
Meski dulu bersama Ari Wibowo ia jarang mendapatkan kesempatan kerja, kini Inge membanjiri tawaran pekerjaan.
Sejak berpisah dan memutuskan untuk tidak tinggal satu atap lagi dengan Ari, Inge Anugrah memilih untuk mengukir karir dan kehidupannya sendiri.
Thomas Ola Lamaroang, kuasa hukumnya, menyampaikan bahwa saat ini kehidupan Inge jauh lebih baik.
Baca Juga: Inge Anugrah Banjir Job Usai Nyatakan Cerai dari Ari Wibowo, Ternyata Ini Rahasianya
"Perceraian ini membuat Bu Inge semakin mandiri. Dia tak hanya bisa kerja sendiri tapi juga memiliki banyak tawaran pekerjaan," ungkap Thomas, dikutip hari Kamis (17/8/2023).
Dengan tawaran pekerjaan yang kini membanjirinya, Inge Anugrah berhasil memiliki penghasilan sendiri.
Meski belum memiliki apartemen, Inge memilih untuk menyewa dan merasakan kebanggaan karena dapat menghasilkan uang sendiri.
"Itu alasannya kenapa dia bisa menyewa apartemen tersebut. Meski belum menjadi miliknya, Inge merasa bangga," tambah Thomas.
Namun di balik cerai dengan Inge Anugrah, Ari Wibowo dilaporkan menggugat cerai karena diduga Inge memiliki hubungan dengan pria lain.
Ironisnya, Inge Anugrah pun menuding Ari memiliki hubungan khusus dengan wanita lain. Drama perceraian ini semakin menarik perhatian publik dan banyak yang menunggu kelanjutannya.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
8 Potret Dulu dan Sekarang Coverboy Era 90-an, Masih Ganteng dan Kece!
-
Sentuh Puluhan Juta, Intip Uang Bulanan Baim Wong dan Ari Wibowo untuk Istri
-
Ari Wibowo Pernah Dicampakkan Mantan Pacar Gegara Pindah Agama, Kiky Saputri Curiga Lulu Tobing
-
Ikuti Jejak Sang Ayah Ari Wibowo, Ini 5 Potret Marco Wibowo yang Curi Perhatian di Dunia Modeling
-
Kisah Haru Ira Wibowo Umrah, Warganet: Masya Allah, Muslim Toh
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
BRI Raih Penghargaan Best Social Loan di The Asset Triple A Awards 2025
-
2 Tewas dalam Kecelakaan Maut di Jalan Alternatif Bukittinggi-Payakumbuh saat Lebaran
-
Harunya Lebaran 2025 di Balik Jeruji: Narapidana Lapas Padang Melepas Rindu dengan Keluarga
-
Lebaran Aman dengan BRI: Hindari Penipuan dan Kejahatan Siber
-
BRI Berkontribusi dalam Konservasi Laut Gili Matra Melalui Program Menanam Grow & Green