SuaraSumbar.id - Inara Rusli, istri dari musisi terkenal Virgoun, menjadi pusat perhatian setelah mengungkapkan perselingkuhan suaminya melalui media sosial.
Dia membongkar bahwa Virgoun telah selingkuh selama beberapa tahun, yang berujung pada rencana perceraian di antara mereka.
Tak hanya itu, keluarga Virgoun pun merasa tersudut dan menyerang Inara di media sosial. Sebaliknya, Virgoun merasa tidak adil dengan cara Inara yang mempermasalahkan perselingkuhan ini ke publik.
Namun, Inara punya argumen sendiri. Dalam wawancara dengan kanal YouTube MAIA ALELDUL TV, Inara Rusli mengungkapkan bahwa menurut agama yang dia anut, perselingkuhan suami bukanlah aib yang perlu disimpan, tetapi sebuah kejahatan yang wajar untuk diumbar.
"Dalam Islam, perbuatan zina atau selingkuh dalam keadaan sudah berumah tangga itu sepatutnya untuk dipublikasi," jelas Inara, dikutip hari Jumat (16/6/2023).
Menurut Inara, perselingkuhan membawa sejumlah resiko dan kerugian, mulai dari masalah kesehatan hingga gangguan mental bagi pihak yang terkena dampak, termasuk anak-anak. Selain itu, perselingkuhan juga merusak tatanan sosial dan keluarga.
"Konsekuensi perselingkuhan itu sangat besar. Resiko kesehatan, merusak tatanan sosial, merusak mental orang banyak termasuk anak-anak, dan merusak tatanan keluarga serta keturunan," papar Inara.
"Inilah sebabnya dalam Islam itu bisa ada hukum rajam sampai mati," pungkasnya.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Kompak di Hari Raya, Adu Gaya Artis yang Rayakan Lebaran Bareng Mantan
-
Didatangi Putrinya Saat Kerja, Tangis Inara Rusli Pecah
-
Inara Rusli Buka Puasa Bareng Virgoun, Alasan di Baliknya Bikin Haru
-
Virgoun Gandeng Pacar Baru, Inara Rusli Ungkap Ada Larangan Tegas dalam Perjanjian
-
Sosok Luna Alhamdy Putri yang Diduga Pacar Baru Virgoun
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI
-
Tragis! Penumpang Bus ALS Meninggal di Dharmasraya, Saksi Ungkap Detik-Detik Terakhir!
-
Daftar 5 Ruas Tol Trans Sumatera Gratis Arus Balik Lebaran 2025, Tol Padang-Pekanbaru Paling Sibuk!
-
Kronologi Nenek dan 2 Cucu Hilang di Pantai Tiku Agam hingga Ditemukan Seperti Ini