SuaraSumbar.id - Ketika masa lalu dan masa kini bertemu, situasi bisa menjadi cukup canggung. Itulah yang tampaknya terjadi ketika Kiky Saputri bertemu dengan Rizky Billar.
Kiky Saputri dan Rizky Billar bertemu untuk pertama kali dalam acara nongkrong bersama teman-teman artis di rumah Thariq Halilintar pada Kamis (11/5) pekan lalu.
Sebelumnya, Kiky Saputri dikenal pernah me-roasting Rizky Billar, membuat momen pertemuan mereka menjadi sorotan netizen.
Dalam sebuah video yang dibagikan oleh akun TikTok @83bunegara, dikutip hari Senin (15/5/2023), Kiky tampak menyambut Rizky Billar dan Lesti Kejora yang datang belakangan.
Video tersebut telah ditonton lebih dari 117,2 ribu kali dengan keterangan, "Kiky Saputri nyapa Billar saat bertemu di rumah Thariq acara Merzsisca."
Dalam video itu, Kiky tampak menyinggung absennya Rizky dalam pernikahannya dan bahkan menyindir Rizky sebagai orang yang sombong.
Banyak netizen yang memberikan komentar beragam terkait pertemuan tersebut. Beberapa tampak mengingatkan Kiky tentang masa lalu saat dia pernah me-roasting Rizky.
"Harus bermuka dua ini," tulis seorang netizen.
"Malu salah tingkah pasti," ujar netizen lain.
Baca Juga: Terungkap Alasan Berat Badan Lesti Kejora Anjlok Drastis, Bukan karena KDRT Rizky Billar?
"Malu gak tuh," tambah netizen lainnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Lesti Kejora dan Rizky Billar Menangis hingga Berpelukan Saat Live Jualan, Netizen: Aku Jadi Ikut Mewek
-
Terungkap Alasan Berat Badan Lesti Kejora Anjlok Drastis, Bukan karena KDRT Rizky Billar?
-
Lesti Kejora Ingin Rizky Billar Kembali Tampil di TV, Langsung Disindir: Jangan Bikin Laporan KDRT Lagi ya!
-
Disebut Muka Tembok Saat Bertemu Rizky Billar dan Lesti, Begini Tanggapan Kiky Saputri
-
Kiky Saputri Roasting Lesti Kejora Usai Menangkan Empat Piala Penghargaan SCTV Music Awards 2023, Cek Faktanya!
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Jakmania Gerah Persija Dipimpin Mohamad Prapanca dan Bambang Pamungkas, Pelatih: Nggak Tahu
- 1 Detik Gabung Bhayangkara FC Shayne Pattynama Cetak Rekor Jadi Pemain Termahal?
- Wonderkid 21 Tahun Minat Gabung Timnas Indonesia U-23, Sudah Tembus Skuad Utama di Klubnya
- Gantengnya Motor Petualang Yamaha TW200: Mesin Sekelas Tiger, Harga Premium Setara XMAX
Pilihan
-
Siapa Raja Gol dan Assist BRI Liga 1? Egy Maulana Vikri Dikepung 4 Asing
-
Ogah Bernasib Seperti Yuran, Bojan Hodak Pilih Bungkam Soal Sanksi Ciro Alves
-
Temui Kasmudjo, Jokowi Tawarkan Bantuan Hukum Soal Dugaan Ijazah Palsu
-
Meski Anjlok, Penjualan Mobil Listrik Masih Unggul dari Mobil Hybrid di April 2025
-
Kegaduhan Internal PSBS Biak Rampung, Bos Cantik Ini Pilih Angkat Kaki
Terkini
-
Tragis! Warga Pasaman Barat Meninggal Dunia Usai Hilang Diterkam Buaya
-
Daftar 5 Link DANA Kaget Terbaru, Cek Nomor HP Kamu dan Klaim Sekarang Juga!
-
Kronologi 3 Kurir 1,5 Kg Sabu Diringkus di Bukittinggi Saat Naik Bus ALS, Semua Pelaku dari Aceh!
-
Detik-detik Warga Pasaman Barat Diterkam Buaya, Korban Hilang dan Masih Dicari!
-
Jangan Terkejut! Nomor HP Kamu Dapat Saldo Gratis Setiap Hari, Ini Daftar Link DANA Kaget Terbaru