SuaraSumbar.id - Kabar tak sedap dari rumah tangga penyanyi Virgoun dan istrinya, Inara Rusli, masih menjadi sorotan publik.
Bahkan, situasi ini membuat Ibu Virgoun, Eva Manurung, angkat bicara dan meluruskan tudingan yang menyebutnya tidak mencoba mendamaikan pernikahan putranya dengan Inara.
Eva mengaku sangat prihatin dengan keadaan rumah tangga putranya yang berada di ambang kehancuran. Ia membantah tudingan bahwa dirinya tidak melakukan mediasi antara Virgoun dan Inara.
“Sayang sekali sih bisa seperti ini. Orang banyak bilang kenapa gak dimediasi? Ada banyak orang yang bilang gak dimediasi. Kata siapa? Kalian jangan sok tahu,” tegas Eva di salah satu stasiun TV, dilihat hari Minggu (14/5/2023).
Menurut Eva, saat Inara membuka isu perselingkuhan Virgoun, dirinya ada di rumah putranya. Namun, Inara yang dipenuhi emosi tetap memutuskan untuk menutup komunikasi dengan Virgoun.
“Malam-malam itu juga (saat kejadian), saya ngomong masih saya elus-elus, Virgoun pulang jam setengah 8, dikunciin rumah. Kuncinya dikantongin,” cerita Eva.
Eva mengungkap bahwa Virgoun harus tinggal di luar rumah hingga dua hari tanpa membawa apapun. Dengan situasi tersebut, Eva merasa kesulitan untuk berbicara dengan putranya.
“Virgoun di luar karena mungkin stres. Kan saya ajak obrol dia, ‘mami nih nuduh-nuduh aku’, dia stres akhirnya habis antar aku, dia pergi, nongkrong lah ceritanya,” jelas Eva.
Tak hanya itu, Eva juga meminta Inara untuk berbicara dengan jujur dan tidak memutarbalikkan fakta.
Baca Juga: Borok Inara Rusli Bocor oleh Ibu Virgoun: Dapat Jatah Rp70 Juta, Beli Tanah di Cikarang!
“Jadi, saya minta ke menantu saya ‘kamu itu kalau bicara jujur, jangan kamu goreng sana sini supaya kami ini tertekan sekeluarga,” ungkap Eva.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Borok Inara Rusli Bocor oleh Ibu Virgoun: Dapat Jatah Rp70 Juta, Beli Tanah di Cikarang!
-
Ibu Virgoun Ungkap Kelakuan Inara Rusli, Sindir Uang Rp200 Juta dan Emas 5 Gram
-
Ibu Ngotot Virgoun Tak Mungkin Selingkuh: Tentri Bukan Selera Anak Saya
-
Ibu Virgoun Murka Anaknya Dibully: Semoga Ini Terjadi Pada Kalian!
-
Belajar dari Kasus Inara Rusli yang Melaporkan Sang Suami Begini Arti Klarifikasi Laporan dalam Hukum Indonesia
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
BRI Hadirkan Berbagai Layanan Keuangan dan Program Menarik dalam MotoGP Mandalika 2025
-
Berkat BRI dan Inovasi, Omzet DBFOODS Saat Ini Capai Rp350 Juta per Bulan
-
Sumbar Kebanjiran Duit! Transfer Pusat Tembus Rp 13,87 Triliun, Tapi...
-
Semen Padang FC Makin Terpuruk, Kalah 0-2 dari Persita Tangerang
-
10 Vitamin Lansia Paling Bagus, Tetap Sehat dan Aktif di Usia Senja!