SuaraSumbar.id - Kontroversi dalam rumah tangga Virgoun dan Inara Rusli kian memanas. Eva Manurung, Ibunda Virgoun, akhirnya memutuskan untuk tampil ke publik dan melontarkan pembelaan untuk putranya.
Kabar ini muncul di tengah tudingan selingkuh yang dilakukan Virgoun kepada Tenri Anisa. Akibatnya, Virgoun menjadi bahan bully-an masyarakat Indonesia. Meski demikian, sang ibunda menunjukkan sikap yang penuh kasih dan pemahaman.
Eva Manurung tampak hadir dalam acara Feni Rose dan memberikan tanggapan soal situasi yang tengah dihadapi Virgoun. Dalam unggahan Instagram-nya, ia tampak memberikan semangat kepada putranya dengan caption manis.
“Pada dasarnya, di mana sih ada seorang ibu yang anaknya dibully lantas diam?” kata Ibu Virgoun, dikutip hari Minggu (14/5/2023).
Ibunda Virgoun mengungkapkan sebagai orang tua, ia memiliki cara sendiri dalam menasihati anaknya. Bahkan, ia memahami karakter Virgoun yang tak bisa ditegur dengan keras.
Ia juga memperingatkan netizen yang ikut mem-bully anaknya, dengan pesan yang cukup menggetarkan.
"Kalian-kalian yang suka mem-bully, semoga ini akan terjadi sama kalian. Karena liter apa yang kalian pakai untuk mem-bully orang, itu juga liter yang akan datang. Jadi, saya cuma bilang sama kalian ‘selamat nanti kalian menikmati’. Mungkin kalian masih muda sekarang, tapi akan menjadi seorang ibu, seorang nenek dari cucu, nah kalian hadapi lah kenyataan hidup sesungguhnya."
Berdiri di sisi putranya, Eva Manurung berkomitmen untuk memberikan kesejukan kepada Virgoun di tengah bully-an yang mendera. Menghadapi waktu yang berat, Ibu Virgoun setia berada di samping sang anak. Tegas, namun penuh kasih, itulah sikap seorang ibu.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Belajar dari Kasus Inara Rusli yang Melaporkan Sang Suami Begini Arti Klarifikasi Laporan dalam Hukum Indonesia
-
Ternyata, Virgoun Kirim Uang ke Tenri Anisa untuk Ganti Oli
-
Ibu Virgoun Malah Ungkit Masalah Uang, Psikolog Lita Gading Bongkar Sumber Masalah Perselingkuhan: Kamu Jangan Menghujat!
-
Sensasi! Kisah Kontroversial Inara Rusli , Virgoun dan Eva Manurung Buat Netizen Nekat Kirim Pesan Instagram Menohok Seperti Ini
-
Usai Virgoun, Kini Isu Perselingkuhan Fandy Christian Juga Dibongkar Sang Istri
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Rumah Warga Hanyut Terseret Luapan Batang Masang Pasaman Barat, 10 Kecamatan Diterjang Bencana!
-
Warga Dilarang Tinggal di Kawasan Longsor Ngarai Sianok, Wako Bukittinggi: Lokasinya Sudah Genting!
-
Longsor Renggut Nyawa Remaja 14 Tahun di Pasaman Barat, Korban Tertimbun!
-
Wagub Sumbar Wanti-wanti Keselamatan Warga Terdampak Bencana: Jangan Ambil Risiko!
-
Pemprov Sumbar Tetapkan Status Tanggap Darurat hingga 8 Desember 2025, 13 Daerah Diterjang Bencana!