SuaraSumbar.id - Nikita Willy dikenal sebagai artis papan atas Indonesia yang parasnya benar-benar cantik alamiah.
Karenanya, banyak yang penasaran bagaimana Nikita Willy merawat kulit maupun tubuhnya agar selalu tampil cantik.
Nah, beberapa waktu lalu, dalam unggahan Nikita Willy di Instagram miliknya, tampaknya bisa menjawab rasa penasaran tersebut.
Baru-baru ini mengunggah video endorsement untuk sebuah produk air mineral botol. Uniknya, Nikita Willy juga menggunakan air tersebut untuk mencuci muka.
Baca Juga: Foto-foto Mesra Nikita Willy dan Indra Priawan Viral di Medsos, Disebut Keluarga Idaman
Bagi istri Indra Priawan ini, ia merasakan banyak manfaat karena minum air mineral. Nikita Willy mengaku kulitnya terasa lebih sehat, berat badan lebih cepat turun serta merasa lebih segar.
Karena itu, ia rutin mencukupi kebutuhan minum 2 liter air mineral per hari.
"Beruntung banget aku menemukan @jiwater.id yg kemasannya 500ml per botolnya, jd aku cuma perlu minum 4 botol perhari untuk memenuhi kebutuhan 2 liter perhari," kata Nikita Willy.
Tak cuma untuk diminum, ia juga menyiapkan satu botol air mineral tersebut untuk cuci muka. Menurutnya, menggunakan air meneral itu lebih baik ketimbang air keran.
Selain bagus untuk kulit, Nikita Willy mengaku rasa air mineral tersebut juga ringan di tenggorokan dan tidak bikin perut kembung.
Baca Juga: Tak Cuma Diminum, Nikita Willy Pakai Air Mineral untuk Cuci Muka
Sontak saja unggahan endorsement Nikita Willy menggunakan air mineral botol untuk cuci muka membuatnya jadi omongan netizen.
Berita Terkait
-
Nikita Willy Tak Tahu Misro, Apa Bedanya dengan Combro?
-
8 Potret Keakraban Dua Anak Nikita Willy, Wajah Ganteng Issa Bikin Salfok
-
Tak Pernah Tahu, Nikita Willy Alami Gangguan Pencernaan Santap Comro: Gue Mencret
-
Oncom Dibuat dari Apa? Bikin Nikita Willy Diare sampai Takut Mau Makan Combro
-
Dijuluki Punya Gaya Parenting Hampir Sempurna, Nikita Willy Tetap Berikan Makanan Manis untuk Anaknya, Ini Alasannya
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Jadi Best Retail Bank Indonesia, BRI Komitmen Hadirkan Layanan Perbankan Berbasis Digital yang Makin Inklusif
-
Jalan Tol Padang-Sicincin Dibuka Saat Mudik Lebaran 2025, Ini Penjelasan Hutama Karya
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman