SuaraSumbar.id - El Rumi, putra kedua Maia Estianty dan Ahmad Dhani, beberapa waktu ke belakang kerap dijodoh-jodohkan oleh warganet.
Awalnya, warganet menjodoh-jodohkan El Rumi dengan Fuji, adik ipar mendiang Vanessa Angel.
Setelahnya, El Rumi juga dijodoh-jodohkan dengan Bulan Sutena, penyanyi sekaligus seleb TikTok asal Bali.
Untuk nama terakhir, yakni Bulan Sutena, tampaknya lebih mempunyai kesempatan merebut hati El Rumi ketimbang Fuji.
Baca Juga: Nyesek! Al Ghazali Sebut Momen Tersedih Lihat Maia Estianty Panjat Pagar Demi Rayakan Ulang Tahunnya
Pasalnya, beberapa waktu lalu, Bulan Sutena diundang langsung oleh Maia Estianty sebagai bintang tamu podcast miliknya.
Dalam podcast itu, Maia menawarkan apakah Bulan Sutena mau berpacaran dengan satu dari dua putranya yang masih jomblo, yakni Al Ghazali atau El Rumi.
Bulan Sutena yang mendapat pertanyaan itu langsung menjawab lebih memilih El Rumi karena humoris.
Bahkan dalam video terbaru di akun TikTok Maia Estianty, sang ibu menanyakan langsung apakah El Rumi mau dengan Bulan Sutena.
Diketahui, video tersebut dibuat Maia Estianty setelah dirinya merekam video podcast bersama Bulan Sutena.
Dalam video yang dilihat hari Jumat (14/4/2023), Maia tampak berbuka puasa bersama ketiga putranya, Al, El, dan Dul.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Al Ghazali Sebut Bridesmaid dan Groomsmen di Pernikahannya Bukan dari Kalangan Artis
-
Al Ghazali dan Alyssa Daguise Ungkap Suasana Acara 7 Bulanan Aaliyah Massaid
-
Ahmad Dhani Cek Gedung Resepsi Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Super Megah dan Mewah
-
Maia Estianty dan Ahmad Dhani Kompak Bocorkan Tanggal dan Konsep Pernikahan Al Ghazali
-
Ungkap Persiapan 2 Bulan Lagi Menikah, Alyssa Daguise dan Al Ghazali Deg-degan
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
Terkini
-
2 Kali Erupsi Gunung Marapi dalam Sehari, Warga Diminta Waspadai Banjir Lahar!
-
Geger! Warga Asing Asal Norwegia Tewas di Sungai Limapuluh Kota, Diduga Jatuh dari Jembatan
-
Bayar Simpanan Nasabah 3 BPR Bangkrut di Sumbar Rp 10 Miliar, LPS Bongkar Alasan Bank Ditutup!
-
Cara Pakai Skincare yang Benar, Dijamin Wajah Makin Cerah dan Sehat!
-
Nyaris Tragedi! Petugas KAI Sumbar Selamatkan Nyawa Pria Diduga OGDJ yang Lari Kejar Kereta Api