SuaraSumbar.id - Sheila Dara mengagetkan publik ketika diajak ikut berbuka puasa bersama sahabat-sahabat Vidi Aldiano.
Pasalnya, selama ini Sheila Dara dikenal sebagai perempuan pendiam dan introvert.
Tapi saat berbuka puasa bersama circle Vidi Aldiano, selebritis berusia 30 tahun tersebut bisa tampil lepas seru-seruan dengan teman-teman sang suami.
Tak hanya itu, Sheila Dara bahkan ikut menari bersama artis lainnya seperti Tara Basro, Yura Yunita, Gamaliel serta Audrey.
Baca Juga: OTW Ekstrovert, Sheila Dara Ikut Ngedance Bareng Circle Vidi Aldiano
Momen buka puasa seru sampai bikin video dance itu salah satunya dibagikan aktris Tara Basro di akun Instagramnya.
Tara mengatakan, momen buka puasa kali ini benar-benar seru dan ada kejutannya.
"Bukber yang ugal-ugalan. Ada surprise di slide terakhir….. maaf banget teman-teman tersayang, take yang nyaris sempurna ini ternodai karena gue kesandung," tulis Tara Basro.
Selain Tara yang memang bikin salfok karena dia bikin videonya jadi kocak karena kesandung. Sheila Dara tak kalah mencuri perhatian.
Dalam video itu, istri Video Aldiano ini lihai dan begitu menikmati dance bersama teman-temannya.
Baca Juga: Jessica Mila Siap Lepas Masa Lajang, Duta Persahabatan Vidi Aldiano Disentil: Pasti Dateng!
Netizen juga jadi heran karena Sheila Dara mau ngedance dan ternyata jago.
Berita Terkait
-
Vidi Aldiano Patah Hati, Tak Bisa Hadiri Pemakaman Titiek Puspa
-
Deretan Artis Kenang Momen Kebersamaan dengan Titiek Puspa, Inul Daratista Paling Terpukul
-
Sheila Dara Sedih Lihat Tren Foto Ala Ghibli Menggunakan AI, Pertanyakan Soal Hak Cipta
-
Mengenal Immunotherapy, Pengobatan Kanker yang Dijalani Vidi Aldiano
-
Ditemani Ibu Kandung, Vidi Aldiano Kembali Jalani Kemoterapi
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
Terkini
-
Pasaman Diguncang Gempa 4,3 Magnitudo, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami!
-
Warung Bu Sum Sate Kere Beringharjo: Makin Berkembang Berkat KUR BRI
-
21 Orang Tewas Kecelakaan Selama Lebaran 2025 di Sumbar, 213 Orang Luka-luka!
-
Sukses Ekspor Berkat BRI, UMKM Asal Sidoarjo Raup Omzet Fantastis
-
BRI Bagikan Dividen Rp31,4 Triliun pada 10 April 2025