SuaraSumbar.id - Felicia Tissue kembali menjadi perhatian setelah dulu sempat menghebohkan ketika putus dengan Kaesang Pangarep.
Setelah cintanya bersama anak bungsu Presiden Jokowi kandas, terbaru, beredar video Felicia Tissue kini menggandeng putra sulung Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, yakni Nicholas Sean.
Ikut dikabarkan pula, Kaesang Pangarep pasrah ketika mengetahui Felicia Tissue kini menggandeng Nicholas Sean.
Namun, benarkah informasi tersebut?
Pemeriksaan fakta
Informasi tersebut didapatkan melalui unggahan kanal Youtube TOP NEWS yang dibagikan pada Minggu (5/03/2023). Dalam unggahan kanal Youtube itu dinarasikan sebagai berikut.
"Gandeng Nicholas Sean, Felicia Tissue Akan Terbang ke Indonesia Temui Keluarga Calon Mertua"
Felicia Tissue merupakan mantan kekasih dari putra bungsu Presiden Jokowi alias Kaesang Pangarep. Namun, hubungan keduanya kandas karena Felicia merasa dighosting oleh Kaesang Pangarep.
Hingga saat ini unggahan video itu telah dilihat sebanyak 11 ribu kali tayangan. Lantas benarkah klaim dari berita tersebut.
Baca Juga: Cek Fakta! Putus dari Faris, Nathalie Holscher CLBK sama Sule?
Dalam unggahan video berdurasi 2 menit 32 detik itu, sang narator hanya membahas seputar profil dari Felicia Tissue dan Nicholas Sean.
Sementara itu, hingga akhir video pun tidak ada konfirmasi valid mengenai Felicia Tissue yang menggandeng Nicholas Sean untuk bertemu calon mertua.
Kesimpulan
Dengan demikian, bisa disimpulkan bahwa video Felicia Tissue meggandeng Nicholas Sean adalah bohong alias hoaks.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Cek Fakta! Putus dari Faris, Nathalie Holscher CLBK sama Sule?
-
Cek Fakta: Ferdy Sambo Sudah Diesekusi Mati, Hanya Disaksikan Keluarga Brigadir J?
-
CEK FAKTA: Ibunda Ferry Irawan Laporkan Venna Melinda atas Kasus Penganiayaan
-
Cek Fakta: Arya Saloka Akui Nikahi Amanda Manopo Bukan Setingan, Putri Anne Menangis?
-
CEK FAKTA: Beredar Video AG dan Mario Dandy Main Bertiga di Hotel yang Dipegang Mantannya
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
Lowongan Kerja Bank BTN Terbaru 2025 untuk Lulusan S1, Ini Syarat dan Link Resminya!
-
CEK FAKTA: Kemenkes Dukung Pemberian Kondom Gratis untuk Mahasiswa Semester 4, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Uang Sitaan Koruptor Dibagi-bagi Jadi Bansos Rp 100 Juta per Orang, Benarkah?
-
5 Provinsi Paling Sedikit Dapat Kuota Haji Reguler 2026, Berapa Jatah Haji Sumatera Barat?
-
Kapan Pembebasan Lahan Flyover Sitinjau Lauik Rampung? Ini Jawaban Gubernur Sumbar