SuaraSumbar.id - Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tampaknya bisa menjadi role model bagi pasangan selebritis lainnya maupun suami istri secara umum.
Sebab, keduanya sama-sama kompak dalam banyak hal. Kekompakan itulah yang mampu membuat mereka bisa sukses sebagai selebritis maupun pengusaha.
Tak hanya itu, walaupun kerap diterpa isu tak sedap, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bisa melewati semuanya tanpa ada ribut-ribut.
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina juga tidak malu-malu menunjukkan kemesraan mereka di depan khalayak.
Terbaru, beredar video Raffi Ahmad tak canggung mencium Nagita Slavina ketika berada di tengah keramaian.
Momen mesra Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tersebut terekam video yang diunggah akun Instagram @chevirgo.
Dikutip hari Senin (13/3/2023), Raffi Ahmad mencium bibir Nagita Slavina ketika disaksikan banyak orang.
Nagita Slavina dalam momen itu tampak tersipu malu, tak menyangka Raffi Ahmad berani menciumnya di tengah banyak orang.
"Akibat jaman pacaran ngumpet-ngumpet, jadiiiii di cengcengin nya delay," demikian keterangan video tersebut.
Baca Juga: Nagita Slavina Datang ke Konser BLACKPINK dengan Pengawalan Ketat, Disangka 'Tamu Presiden'
Melihat kemesraan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, wargnanet mengaku baper. Mereka tak menyangka kalau di usia pernikahan orangtua Rafathar dan Rayyanza yang sudah masuk tahun kedelapan masih sangat menggemaskan.
"Padahal mereka menikah dah lama tapi kuat beginian masih gemess ya.. Kadang ada yang pasangan mesra ke gini ko jijay lihatnya, tapi pasangan ini malah kita yang nontn senyum senyum sendiri. Auranya beda memang kalian. Semoga sakinah mawadah warahmah ya kalian, dijauhkan dari godaan rumah tangga apapun amin ya rabbal alami," komentar seorang warganet.
"Gemes banget ya ngapa udah usia pernikahannya agak lama, terus dia cuma kiss gitu teman-temannya cengcengin. Entah karena doyan gangguin pasangan ini, apa teman-temannya gemes lihat mereka kayak kita sebagai netizen," ujar warganet lain.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Nagita Slavina Datang ke Konser BLACKPINK dengan Pengawalan Ketat, Disangka 'Tamu Presiden'
-
Pulang dari Nonton Konser BLACKPINK, Pevita Pearce Ikut Audisi Grup KPop Baru?
-
Wajah Yuni Shara Saat Ketemu Raffi Ahmad Jadi Sorotan, Netizen: Kelihatan Banget Salting
-
Heboh Nagita Slavina Anti Ambil Uang Kembalian Receh: Gak Mau Nanti Riweuh
-
Nagita Slavina Pamer Mahkota Bak Putri Kerajaan, Netizen: Wih, Anggun dan Elegan!
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
CEK FAKTA: BGN Benarkan Baki Program MBG Mengandung Lemak Babi, Benarkah?
-
USS 2025 Presented by BRImo Hadir dengan Wajah Baru, Perluas Konsep Jadi Curated Lifestyle Market
-
Bahaya Kurang Tidur Malam Hari, Bisa Merusak Otak hingga Jantung!
-
5 Warna Lipstik Terbaik untuk Usia 40-an, Tampil Segar dan Elegan!
-
6 Bansos Cair November 2025, Begini Cara Cek Daftar Penerimanya