SuaraSumbar.id - Luna Maya mendadak menjadi perhatian publik setelah dirinya memamerkan momen menghadiri New York Fashion Week.
Mantan pacar Ariel NOAH dan Reino Barack tersebut, diundang sebagai tamu dalam unjuk koleksi terbaru desainer beken Michael Kors.
Tak hanya itu, dalam acara New York Fashion Week itu juga, Luna Maya membagikan foto dirinya berpotret bersama Michael Kors.
"Spread happiness of love from NYC with @michaelkors (Menikmati kebahagiaan dan cinta dari New York Fashion Week bersama Michael Kors)," tulis Luna Maya sebagai keterangan kontennya di Instagram, dikutip hari Jumat (17/2/2023).
Baca Juga: Selalu Pamer Makanan Mewah, Syahrini Malah Ramai Dibandingkan dengan Nagita Slavina
Luna Maya sendiri, seperti dilihat pada unggahannya, tampil anggun dengan memakai dress lengan panjang.
Dress itu sendiri ternyata adalah hasil karya Michael Kors. Riasan wajah Luna Maya dalam acara itu juga hasil make-up artist Timothy Aylward.
Namun, warganet justru menggunakan unggahan Luna Maya itu untuk dibanding-bandingkan dengan istri Reino Barack Syahrini.
Dikutip dari akun Instagram @lambe_danu, banyak warganet yang mencibir Syahrini karena kalah kelas dengan Luna Maya.
"Mantan pacar dan mantan teman sama-sama menangis melihat kesuksesan Mbak Moon (Luna Maya)," tulis warganet.
Baca Juga: Luna Maya Menjerit saat Ferry Irawan Bilang Venna Melinda sampai Lecet saat Malam Pertama
"Yang satu yang take a picture, wartawan profesional. Yang satunya, wartawan pribadi," sindir yang lain.
Berita Terkait
-
Perjalanan Cinta Luna Maya, Dari Ariel NOAH hingga Kini Dilamar Maxime Bouttier
-
Kisah Cinta Luna Maya, Ditinggal Reino Barack Nikah di Jepang, Kini Dilamar Maxime di Jepang
-
Dilamar Maxime Bouttier, Harga dan Makna Cincin Berlian Luna Maya Bikin Merinding
-
Luna Maya Resmi Dilamar Maxime Bouttier di Jepang
-
Akhirnya! Luna Maya Dilamar Maxime Bouttier di Tokyo dalam Suasana Indah Penuh Haru
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
Terkini
-
BRI Berkontribusi dalam Konservasi Laut Gili Matra Melalui Program Menanam Grow & Green
-
Nikmati Keandalan BRImo: Transaksi Tanpa Hambatan Selama Lebaran 2025
-
Jumlah Pemudik Lebaran 2025 di Bandara Minangkabau Berkurang Dibanding Tahun Lalu
-
Transaksi Keuangan Tetap Bisa Dilakukan, 1 Juta AgenBRILink BRI Tangani Transaksi dan Pembayaran
-
Jemaah Asy-Syahadatain dan Majelis Tarbiyah Rayakan Idul Fitri 2025 Hari Ini