SuaraSumbar.id - Celine Evangelista mengagetkan banyak pihak, setelah dirinya mendadak dekat dengan Stevan Pasaribu.
Sebabnya, Celine Evangelista lebih dulu diberitakan mempunyai hubungan khusus dan bukan setingan dengan komedian Marshel Widianto.
Banyak yang beranggapan bahwa kekasih barunya Celine Evangelista, Stevan Pasaribu telah merebut aktris cantik itu dari Marshel Widianto.
Geram mendengar spekulasi seperti itu, Stevan Pasaribu membantah dengan tegas bahwa dirinya tak merebut Celine Evangelista dari Marshel Widianto.
Pelantun lagu ‘Belum Siap Kehilangan’ itu mengakui kini memang sudah dekat dengan mantan istri Stefan William itu.
Dikuti dari kanal Youtube TRANS TV Official, Rabu (18/1/2023), penyanyi tampan itu membantah kalau dirinya disebut telah merebut Celine dari sisi komika tanah air itu.
“Enggak sih kalau menurut aku ya (jadi orang ketiga), aku sih merasa enggak merebut juga,” ungkap Stevan.
Dirinya pun mengungkapkan semuanya bebas berpendapat apapun tidak dibatas-batasi.
“Cuma orang bebas berpendapat apapun ya, aku deket sama Celine sama Marshel juga,” ujar penyanyi tampan tersebut.
Diketahui, sebelumnya komika tanah air, Marshel Widianto dan Celine Evangelista sempat dekat dan juga diisukan sudah menjalin hubungan, jadi sepasang kekasih.
Berita Terkait
-
Pendeta ini Tulis Pesan untuk Celine Evangelista dan Ruben Onsu yang Kini Mualaf
-
Perjalanan Spiritual Celine Evangelista, Mualaf hingga Berhijab: Sempat Ada Rasa Takut
-
Saksi Kunci, Marshel Widianto Sebut Lisa Mariana Janda: Alibi Ridwan Kamil Benar?
-
Celine Evangelista Kembali Unggah Video Umrah, Kutip Ayat Alquran Soal Kesabaran
-
Dibongkar Umi Pipik, Ini Alasan Celine Evangelista Belum Berhijab Meski Sudah 3 Kali Umrah
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu
-
Kejutan Saldo DANA Gratis Hari Ini, Cek Link Resmi DANA Kaget Sebelum Kehabisan!
-
Petani di Sumbar Diminta Tanam Padi Serentak, Apa Manfaatnya?
-
Pemkab Padang Pariaman Batasi Jam Operasional Hiburan Malam, MUI Beri Dukungan Penuh!