Erina Gudono mengaku jika dirinya dan putra bungsu Presiden Jokowi itu memiliki keinginan dan selera yang sama untuk menggelar konsep pernikahannya dengan suasana tradisional modern.
“Untungnya kami berdua memiliki mimpi dan selera yang sama sehingga tidak banyak menemui kesulitan dalam brainstorming ide berkali-kali,” ujar Erina.
“Alhamdulillaah segala proses berjalan dengan lancar.” sambung Erina.
Istri Kaesang Pangarep itu kemudian membagikan suasana perasaannya saat setelah kirab dilakukan. Menurut Erina Gudono momentum tersebut sangat terasa magis dan berjalan dengan khidmat.
“Begitu banyak momen yang terasa magis karena karunianya selama khidmatnya acara yang tidak bisa dijelaskan dengan kata kata,” ucap istri Kaesang Pangarep itu.
Bukan hanya dirinya saja yang merasakan kebahagiaan di hari pernikahannya, akan tetapi warga Solo dan masyarakat Indonesia juga ikut serta merasakan kebahagiaan tersebut.
Netizen dunia maya pun ikut mengomentari postingan yang diunggah Erina Gudono pada akun Instagram pribadinya.
“Aku iri banget liatnya mba Erina,” tulis salah satu netizen pada postingan Instagram Erina Gudono.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga: Kontroversi Cetakan Uang Mahar Kaesang Pangarep dan Erina, BI Terlalu Mengistimewakan?
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Klaim Bakai Pilih Ketum Baru Lewat e-Vote, PSI: Bukan Partai Milik Keluarga
-
CEK FAKTA: Kantor Kaesang Digeledah Kejagung, Uang Miliaran Disita
-
Chef Arnold Ngaku Dikasih Lihat Ijazah Asli Jokowi Saat Sambangi Rumah di Solo: Saya Ngintip...
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Silaturahmi Lebaran ke Rumah Jokowi, Adu Glamor Selvi Ananda Vs Erina Gudono dengan Tas Mewah
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- Terlanjur Gagal Bayar Pinjol Jangan Panik, Ini Cara Mengatasinya
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- 7 HP Android dengan Kamera Setara iPhone 16 Pro Max, Harga Mulai Rp 2 Jutaan Saja
- Pascal Struijk Bongkar Duet Impian, Bukan dengan Jay Idzes atau Mees Hilgers
Pilihan
-
8 Produk Skincare Terbaik untuk Pria, Cocok buat Kamu yang Aktif di Luar
-
FIFA Larang Penyerang Ini Bela Timnas Indonesia, Padahal Setuju Dinaturalisasi
-
Shayne Pattynama Kian Meredup, Harga Pasar Turun Terus!
-
Jelang Kongres Tahunan, Erick Thohir Bocorkan Masa Depannya di PSSI
-
5 HP Murah Mulai 2 Jutaan dengan Layar Melengkung, Infinix Mendominasi!
Terkini
-
2 Sekolah Rakyat di Sumbar Beroperasi 2025, Dimana Lokasinya?
-
Polda Sumbar Tangkap 436 Pelaku Narkoba, 1 Orang Polisi!
-
LinkUMKM dari BRI Miliki Berbagai Fitur bagi UMKM untuk Kembangkan Produknya
-
3 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Buruan Klaim dan Waspada Penipuan Berkedok Saldo Gratis!
-
Ratusan Tanah Ulayat di Sumbar Belum Bersertifikat, Nusron Wahid: Daftarkan Biar Tak Mudah Diserobot