SuaraSumbar.id - Ratu Rizky Nabila kembali harus menelan pil pahit setelah rumah tangganya dengan lelaki bernama Ibrahim Alhami yang baru seumur jagung, kandas.
Tidak tanggung-tanggung, Ratu Rizky Nabila dan Ibrahim Alhami yang menikah siri harus berpisah dalam waktu tiga hari setelah akad.
Ratu Rizky Nabila mengakui, dirinya memutuskan berpisah karena merasa tertipu oleh Ibrahim Alhami.
Saat pacaran, Ibrahim Alhami mengaku sebagai pebisnis di negeri asalnya, Libya.
Tak hanya itu, Ibrahim Alhami mengklaim dirinya berbisnis skincare dan mempunyai banyak saham.
Tapi setelah menikah, Ratu Rizky Nabila baru mengetahui Ibrahim Alhami hanyalah penjual parfum di daerah Condet.
Selain berjualan parfum, Ibrahim Alhami juga bekerja sebagai penjaga rumah makin di Condet.
Setelah perpisahan tragis itu, Ibrahim Alhami maupun Ratu Rizky Nabila perang sindiran melalui akun Instagram pribadinya masing-masing.
Baik Ibrahim Alhami maupun Ratu Rizky Nabila mengungkapkan kekecewaan masing-masing karena telah memilih jalur pernikahan yang berakhir sesingkat itu.
Bahkan Ibra mengungkapkan jika kandasnya pernikahan mereka didasari oleh adanya orang ketiga dari Ratu.
Namun dari pengakuan Ratu mengungkapkan suaminya tersebut memutuskan untuk menikahinya hanya ingin numpang hidup saja dengannya.
Ratu juga mengatakan jika Ibra merupakan seorang yang tempramen. Lantas tak mau terus-terusan diserang, Ibra pun mencoba membela dirinya.
Ia bahkan menepis pernyataan Nabila yang mengatakan jika dirinya membuat cerita yang sedih karena perjuangannya sampai ke pernikahan.
“Dan kamu bilang aku jadi acara nikah gara-gara aku, Ibrahim bikin cerita dan dia turun di macet dan dia kayak pesen gojek sendiri,” kata Ibrahim pada Story akun Instagram @ibrahimalhamii, dikutip hari Rabu (7/12/2022).
Ibrahim menjelaskan kala itu memang dirinya sengaja memesan gojek karena jalanan menuju tempat pernikahannya kala itu memang macet.
Berita Terkait
-
Berawal dari Sebuah Aplikasi, Ratu Rizky Nabila Ungkap Putuskan Menikah dengan Ibrahim Alhami: Saya Ingin Menjauhi Zina!
-
Ibrahim Alhami Ngaku Pebisnis Libya, Ratu Rizky Nabila: Ternyata Cuma Penjual Parfum di Condet
-
Eks Suami Ratu Rizky Nabila yang Orang Libya Rupanya Cuma Jualan Parfum dan Jaga Warung
-
Merasa Ditipu Ibrahim Alhami, Ratu Rizky Nabila Samakan Kisah Cintanya dengan Zakia Gotik - Vicky Prasetyo
-
Dua Hari Nikah, Ratu Rizky Nabila Langsung Minta Cerai sama Bule Libya: Saya Depresi
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
-
Hore! Purbaya Resmi Bebaskan Pajak Bagi Pekerja Sektor Ini
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
Terkini
-
CEK FAKTA: Kemenkes Dukung Pemberian Kondom Gratis untuk Mahasiswa Semester 4, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Uang Sitaan Koruptor Dibagi-bagi Jadi Bansos Rp 100 Juta per Orang, Benarkah?
-
5 Provinsi Paling Sedikit Dapat Kuota Haji Reguler 2026, Berapa Jatah Haji Sumatera Barat?
-
Kapan Pembebasan Lahan Flyover Sitinjau Lauik Rampung? Ini Jawaban Gubernur Sumbar
-
CEK FAKTA: Hotman Paris Sebut Ammar Zoni Dibebaskan Presiden Prabowo, Benarkah?