SuaraSumbar.id - Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Agam, Sumatera Barat, mencapai Rp 126,65 miliar hingga 31 Oktober 2022.
Hal tersebut diungkap oleh Sekretaris Badan Keuangan Daerah Agam, Emra Suspilip melansir Antara, Senin (28/11/2022).
"Realisasi mencapai 84,44 persen dari target Rp 150 miliar selama 2022. Ini belum belum termasuk PAD perubahan, karena surat keputusan bupati belum keluar," katanya.
Realisasi PAD itu berasal dari pajak daerah Rp 29,65 miliar dari target Rp 45,67 miliar atau 65,12 persen.
Baca Juga: Wow! Bupati Pemalang Minta Uang dari Setoran Pejabat Rp500 Juta untuk Beli Tanah
Sedangkan retribusi daerah Rp 3,03 miliar dari target Rp 11,13 miliar atau 27,22 persen. Lalu hasil pengelolaan kekayaan daerah yang disahkan Rp 10,96 miliar dari target Rp 15,27 miliar atau 71,79 persen.
Sementara lain-lain PAD yang sah Rp 82,91 miliar dari target Rp 77,91 miliar atau 106,42 persen.
"Realisasi lain-lain PAD yang sah melebihi target pada tahun ini," katanya.
Ia menambahkan, lain-lain PAD yang sah itu berasal dari hasil penjualan barang milik daerah (BMD) yang tidak dipisahkan Rp 34,61 juta dari target Rp 1,35 miliar atau 2,56 persen, hasil pemanfaatan BMD yang tidak dipisahkan Rp 94,95 juta dari target Rp 788,4 juta atau 12,04 persen.
Jasa giro Rp 2,18 miliar dari target Rp 7 miliar atau 31,28 persen, pendapat bunga Rp 3,39 miliar dari target Rp 7 miliar atau 48,51 persen.
Baca Juga: Buruh Sambut Baik UMP Sulawesi Selatan 2023 Naik Rp219 Ribu
Penerima atas tuntutan ganti kerugian keuangan daerah Rp1,79 miliar dari target Rp 4,4 miliar atau 40,77 persen.
Selain itu, pendapat denda atas keterlambatan pelaksanaan pekerjaan Rp 16,64 juta dari target Rp 700 juta atau 2,38 persen, pendapat denda pajak daerah Rp 45,64 juta dari target Rp 303 juta atau 15,06 persen, pendapatan BLUD Rp54,54 miliar dari target Rp 33,48 miliar atau 162,89 persen.
"Kita melakukan berbagai supaya dalam pencapaian PAD," katanya.
Berita Terkait
-
Oppo Pad 3 Bawa Layar 2.8K dan Chip Anyar, Meluncur Bareng Reno 13?
-
Harga Xiaomi Pad 7 Cuma Rp4 Jutaan, Andalkan Snapdragon 7 Plus Gen 3
-
Xiaomi Luncurkan Pad 7 Series: Visual Ciamik, Snapdragon 8s Gen 3, Kamera 50MP, dan HyperOS 2.0
-
Xiaomi Gebrak Pasar Gadget: Siap Rilis HP, Tablet, & Smart Band Canggih Akhir Oktober
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Pilgub Jatim 2024: Khofifah Optimis Menang, Ingatkan Pendukung Jangan Lengah
-
Harimau Sumatera yang Tertangkap di Solok Akan Direlokasi ke Pusat Rehabilitasi di Dharmasraya
-
Aman! Daging Sapi di Pasar Ibuh Payakumbuh Bebas Rabies, Cek Fakta di Sini
-
Harimau Sumatera Tertangkap di Solok, BKSDA Sumbar: Upaya Penghalauan Telah Dilakukan
-
PDRM FC Siap Jegal Semen Padang FC di Kandang, Uji Coba Rasa Final